KUTAI KERTANEGARA – Komisi II DPRD Kukar menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama SKPD terkait, membahas persoalan darurat bahaya asap, Senin (19/10). Komisi II meminta Pemprov Kaltim untuk menetapkan status darurat siaga I terkait bencana kekeringan yang menyebabkan kabut asap di sejumlah daerah, termasuk Kukar. Persoalan Kukar ini tentunya juga …
Read More »Pelecehan Karyawati PT RSM Sampai ke Telinga Wakil Rakyat
KUTAI KERTANEGARA – Kasus pele-cehan seksual yang dilakukan oknum dokter terhadap karyawati PT Ryanisa Sari Mandiri (RSM) akhirnya sampai ke telinga wakil rakyat. Kemarin (19/10), korban, M dan pihak keluarga melapor ke Komisi I DPRD Kukar. Mereka diterima oleh Andi Faisal selaku Wakil Sekretaris di komisi itu. Korban melaporkan kasus …
Read More »Semarak Pelajar Sambut Tahun Baru Islam
KUTAI KARTANEGARA – Semarak menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1437 Hijriyah diperlihatkan pelajar dan Mahasiswa di Tenggarong dengan mengikuti kegiatan pawai yang di gelar oleh panitia Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) Masjid Agung bekerjasama dengan Kesra, Selasa (13/10/15). Acara yang dibuka langsung Plt Sekertaris Daerah (Sekda) Kukar H Marli ini, …
Read More »Komisi III Pelajari Pengelolaan Penyertaan Modal DKI
KUTAI KARTANEGARA – Daerah Khusus Ibu (DKI) Jakarta menjadi tujuan Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Kartanegara (Kukar) untuk melakukan studi banding tentang penyertaan modal bagi perusahaan daerah. Baru-baru ini, rombongan Komisi III datang ke Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) DKI Jakarta. Menurut anggota Komisi III …
Read More »FKPT Bekali Wartawan Pencegahan Terorisme
Balikpapan – Untuk meningkatkan sinergisitas dan tanggungjawab mencegah terorisme, serta paham radikalisme melalui media massa di Kalimantan Timur Forum Koordinasi (FKPT) Kaltim menggelar pelatihan jurnalistik bagi wartawan di Balikpapan. Ketua Dewan Pers Prof. Dr. Bagir Manan menjadi narasumber pada pelatihan jurnalistik yang di ikuti oleh puluhan orang peserta yang terdiri …
Read More »Tak Naik Gaji Selama 13 Tahun, Honorer Ngadu ke Dewan
KUTAI KARTANEGARA – Gedung DPRD Kutai Kartanegara (Kukar) Senin, (12/10/15) pagi kedatangan ratusan pegawai honorer yang tergabung dalam Forum Tenaga Honor Kukar (FTHK). Para tenaga honorer tersebut menuntut kenaikan gaji yang tidak pernah naik sejak 13 tahun silam. Menurut Ketua FTHK, Ali Rohman, kedatangan mereka ke DPRD merupakan bentuk kekecewaan …
Read More »Korupsi Rumah Layak Huni Seret 3 Nama
PASER – Dugaan Korupsi Rumah Layak Huni (RLH) Dinas Pekerjaan Umum (PU) Provinsi Kaltim menyeret 3 tersangka yaitu, kuasa pengguna anggaran (KPA) berinisial Dg, Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) berinisial Md, dan Kontraktor Pelaksana CV Putri Krayan berinsial Sd, dan saat ini berkasnya sudah masuk tahap satu. Kapolres Paser AKBP …
Read More »Aksi Heroik Awe Berujung Naas
KUTAI KARTANEGAR – Aksi heroik yang dilakukan Ahmad Sadri (37) alias Awe warga Gang Waduk, Jalan Belida, Kelurahan Timbau, Kecamatan Tenggarong, Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur berujung naas. Ia mengalami luka bacok di bahu kanan menggunakan senjata tajam (sajam) jenis parang saat menghadang salah satu rampok. Kejadian terjadi ketika Awe …
Read More »Kejari Tenggarong Musnahkan Narkoba
KUTAI KARTANEGARA– Ratusan Gram obat-obatan terlarang jenis Narkotika dimusnakan oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Tenggarong, Selasa (22/9/2015). Narkoba yang dimusnakan tersebut, merupakan hasil Barang Bukti (BB) dari ratusan para pelaku, yang sebelumnya ditangkap oleh Polisi dan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) selama kurun waktu 2014 – 2015. Pemusnahan …
Read More »Ketua DPRD: Peran TNI Sangat Besar Bagi Pembangunan Kukar
KUTAI KARTANEGARA – Ketua DPRD Kabupaten Kutai Kartanegara Salehuddin, SSos SFil mengakui peran yang diberikan Kodim 0906/Tgr sangat positif bagi pemerintah daerah. Tak hanya soal pembangunan, keberadaan TNI juga memberikan dampak besar untuk mencegah konflik antar masyarakat. Pernyatan itu disampaikan Salehuddin usai menyambut kedatangan Ketua Tim Penilaian II Seleksi Kodim …
Read More »