SAMARINDA – Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) periode 2025-2030, Rudy Mas’ud dan Seno Aji, menghadiri rapat Paripurna ke-8 DPRD Kaltim pada Senin (03/03/2025). Rapat yang digelar di Gedung DPRD Provinsi Kaltim ini mengagendakan penyampaian pidato sambutan Gubernur, yang dipimpin oleh Ketua DPRD Kaltim, Hasanuddin Mas’ud, serta didampingi Wakil …
Read More »