Kalimantan Utara

Polda Kaltara Gelar Salat Idul Adha Bersama Masyarakat

BULUNGAN – Polda Kalimantan Utara (Kaltara) mempererat kebersamaan dengan masyarakat dalam rangka memperingati Hari Raya Idul Adha 1446 Hijriah. Pada Jumat (06/06/2025), Salat Idul Adha digelar dengan khidmat di Masjid Nur Aryaguna Mapolda Kaltara, yang dipimpin oleh Ustadz Haidir Bansir. Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, termasuk Wakapolda Kaltara …

Read More »

Razia Mamin di Sebatik, Satpol PP dan TNI-Polri Turun Tangan

NUNUKAN — Pemerintah Kecamatan Sebatik meningkatkan pengawasan produk makanan dan minuman (mamin) yang beredar di sejumlah toko dengan menggelar razia untuk memastikan keamanan konsumen. Dari kegiatan ini terungkap bahwa masih ada produk mamin yang sudah melewati masa kedaluwarsa serta beberapa yang hampir kedaluarsa. Camat Sebatik, Wahyudin, menjelaskan dalam laporannya pada …

Read More »

Lanal Nunukan Gagalkan Penyelundupan 444 Botol Miras Ilegal

NUNUKAN – Tim SFQR Lanal Nunukan berhasil menggagalkan upaya penyelundupan ratusan botol minuman keras (miras) ilegal asal Malaysia pada Jumat (06/06/2025) dini hari. Penggagalan berlangsung di wilayah perairan Sungai Bolong, Nunukan, dengan mengamankan 37 kotak berisi miras serta dua orang terduga pelaku penyelundup. Komandan Lanal Nunukan, Letkol Laut (P) Primayantha …

Read More »

DPRD Minta Infrastruktur Pendukung Pertanian Diprioritaskan

NUNUKAN – Komisi II DPRD Provinsi Kalimantan Utara menegaskan pentingnya perencanaan yang terukur dan menyeluruh dalam upaya mencapai swasembada pangan di wilayah ini. Hal tersebut menjadi fokus dalam rapat kerja bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan serta Dinas PUPR-PERKIM yang digelar untuk menindaklanjuti arahan Menteri Pertanian RI terkait target swasembada …

Read More »

Pemprov Respons Cepat Bantu Korban Banjir Nunukan

Langkah cepat diambil Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara dalam merespons bencana alam banjir dan tanah longsor yang melanda wilayah perbatasan. Rabu (4 Juni 2025), Penjabat Sekretaris Daerah Provinsi Kaltara, Dr. Bustan, SE., M.Si., turun langsung ke lapangan meninjau kondisi di Posko Tanggap Darurat Desa Atap, Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan. Kunjungan tersebut …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com
X