BALIKPAPAN – Penyisihan peserta di kancah Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak se-Indonesia sudah terlihat, setidaknya ini terjadi di Balikpapan, Kalimantan Timur. Sebanyak dua pasangan bakal calon wali kota-wakil wali kota setempat yang mendaftar ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Balikpapan melalui jalur perseorangan atau independen, dipastikan gagal lolos. Gagalnya kedua …
Read More »Dua Paslon Perseorangan Tidak Dapat Bertarung di Pilwali
Dua bakal calon walikota dan wakil walikota yang maju melalui jalur independen gagal memenuhi syarat dukungan yang diwajibkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). Dalam rapat pleno rekapitulasi verifikasi dukungan calon perseorangan yang diselenggarakan di aula KPU Balikpapan, Jumat (21/8/2015), kedua pasangan masing-masing, Abdul Hakim-Wahidah dan Achdian Noor-Abriantinus, mengumpulkan jumlah dukungan …
Read More »Rahmad Mas’ud: Setiap Masalah Masyarakat Pasti Ada Solusinya
RAHMAD Mas’ud punya kharisma luar biasa di Balikpapan. Terbukti ia menjadi rebutan sejumlah tokoh untuk disandingkan untuk bertarung di kancah Pemilihan Kepala Dearah (Pilkada) Balikpapan pada 9 Desember 2015 mendatang. Selain dikenal sebagai pengusaha yang sukses berbisnis di sejumlah bidang di Kota Minyak, Rahmad Mas’ud juga dikenal dekat dengan masyarakat, …
Read More »Untuk Menangkan Pilkada, Golkar Harus Bersatu
BALIKPAPAN – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di 269 daerah, baik provinsi maupun kabupaten/kota pada 9 Desember 2015 mendatang membuat Agung Laksono selaku Ketua Umum (Ketum) DPP Partai Golkar mengajak semua kader partai berlambang Pohon Beringin itu untuk melakukan rekonsiliasi. Karena memenangkan Pilkada merupakan amanat dari visi dan misi Partai. …
Read More »ABS Optimis Golkar Bersatu Lagi
BALIKPAPAN – Ketua DPD II Golkar Balikpapan Andi Burhanuddin Solong (ABS) optimis Partai Golkar akan bersatu kembali. “Ini adalah proses pencarian. Tidak ada yang luar biasa. Saya yakin Golkar akan bersatu dan kembali ke marwah,” ujarnya usai Musda DPD I Golkar Kaltim kubu Agung Laksono, Selasa (11/8/2015) di Hotel New …
Read More »Diduga akibat korsleting listrik, Puluhan Rumah Hangus terbakar
BALIKPAPN – Sebanyak 100 jiwa dari 60 Kepala Keluarga (KK) yang tersebar di 3 RT yakni 50,51,53 Gang Rohani, Kelurahan Karang Rejo, Balikpapan Tengah, Kalimantan Timur harus rela tinggal sementara di tenda pengungsian. Sabtu (1/8/2015) sekitar pukul 03.30 Wita, tempat tinggal mereka dilalap si jago merah. Ketua RT 51 Wahyu …
Read More »5 Pasangan Calon Resmi mendaftar di KPUD Balikpapan
BALIKPAPAN– Hingga akhir masa pendaftaran 5 pasang Bakal Calon Walikota dan Bakal Calon Wakil Walikota mendaftar secara resmi di kantor KPU Kota Balikpapan. Dimana dua pasang Bakal Calon Kepala daerah berasal dari jalur perseorangan yakni pasangan suami istri Abdul Hakim Wahidah yang pertama mendaftar di KPU Balikpapan. Bersama pendukung nya …
Read More »Golkar Resmi Dukung pasangan ABAH
Teka-teki pansangan calon Walikota dan Wakil Walikota yang akan di usung oleh partai Golkar akhirnya terjawab. Pada detik detik terakhir pendaftaran pasangan ini akhirnya mendapatkan rekomendasi dari kubu Golkar munas Bali menyetujui pasangan Calon Walikota H.Andi Burhanudin Solong dan Calon Wakil Walikota H.Abdul Hakim Rauf untuk Maju sebagai Calon walikota …
Read More »Rizal-Rahmad Datang Mendaftar Bersama Ribuan Pendukung
BALIKPAPAN – Ribuan Pendukung dan Kader partai pengusung dan Partai pendukung antar pasangan calon Walikota-Wakil Walikota Rizal Effendi – Rahmad Masud mendaftar ke KPU Kota Balikpapan pada Senin (27/7/2015), dengan berjalan kaki kurang lebih setengah kilometer dari gedung Banua Patra depan lapangan merdeka menuju kantor KPU Balikpapan. Arak –arakan yang …
Read More »Saat Deklarasi Rizal-Rahmat, Nasdem Merapat
BALIKPAPAN – Bertempat di Hotel New Benakutai Balikpapan Pasangan Calon Wali Kota Rizal Effendi dan calon Wakil Walikota Rahmad Mas’ud pada sabtu (25/7) melakukan deklarasi bakal calon Walikota dan wakil walikota yang maju dalam pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Balikpapan. Keduanya didukung oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, Partai Persatuan Pembangunan, Partai …
Read More »