BARITO KUALA – Komisi II Bidang Ekonomi dan Keuangan DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) yang juga membidangi pertanian mencarikan solusi mengatasi/membasmi hama tungro pada tanaman padi di provinsinya. Anggota Komisi II H Karlie Hanafi Kalianda mengemukakan itu saat reses di Kabupaten Barito Kuala (Batola) atau daerah pertanian terserang tungro, sebagaimana …
Read More »Masyarakat Banyak Tak Tahu Haknya di Jalan Raya
BANJARMASIN – Sekretaris Komisi I Bidang Hukum dan Pemerintahan DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) H Suripno Sumas mensosialisasikan peraturan perundang-undangan terkait asuransi kecelakaan lalulintas di jalan. “Masyarakat luas perlu tahu peraturan perundang-undangan asuransi kecelakaan. Ternyata banyak masyarakat tidak mengetahui hak mana kala terjadi kecelakaan lalulintas di jalan,” ujarnya usai sosialisasi …
Read More »BPBD Sangat Sigap Dan Antisipasi Dalam Menghadapi Karhutla
BANJARMASIN – Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Selatan R Suria Fadliansyah menyatakan, sejauh ini masalah kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) dapat dikendalikan. Selain, karena kemarau panjang yang tidak terjadi, ujar dia di Banjarmasin, Rabu (19/10/2022), satgas penanganan karhutla juga sudah sangat sigap melakukan antisipasi segala potensi …
Read More »PLN Siap Bangun PLTS Terapung
BANJARMASIN – Sub-holding PT PLN (Persero), PLN Indonesia Power bersama ACWA Power mendorong pengembangan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) terapung Singkarak dan Saguling dengan kapasitas masing-masing pembangkit sebesar 50 megawatt ac (MWac) dan 60 MWac dengan total investasi USD 104,95 juta. “Upaya ini merupakan salah satu wujud PLN mendukung …
Read More »Narkoba Hasil Bisnis Haram Dimusnahkan
BANJARMASIN – Polresta Banjarmasin, Kalimantan Selatan memusnahkan sebanyak 6.390,81 gram atau lebih kurang 6,3 kilogram sabu-sabu hasil sitaan dari 18 tersangka yang ditangkap selama periode September hingga Oktober 2022. “Selain sabu-sabu, ada 48 butir ekstasi, 207,48 gram serbuk ekstasi, serta 10 butir kapsul juga dimusnahkan hari ini,” kata …
Read More »Komposisi DPRD Kalsel Kembali Lengkap
BANJARMASIN – Keanggotaan DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) sebanyak 55 orang kembali lengkap dengan terisinya pengganti antarwaktu dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sesudah yang bersangkutan mengucapkan sumpah/janji. Pengambilan sumpah/janji pengganti antarwaktu (PAW) dari PKB itu atas nama H Risdianto Haleng HB pada rapat paripurna istimewa DPRD Kalsel yang dipimpin …
Read More »Dokumen Amdal Perusahaan Tambang Harus Dicek
BANJARMASIN – Ahli lingkungan dari Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Prof Udiansyah, mengatakan perlu dilakukan pengecekan dokumen Analisis mengenai dampak lingkungan (Amdal) pada perusahaan terkait keberadaan jalan nasional di Kecamatan Satui, Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan yang dikepung tambang. Menurut Udiansyah, idealnya lokasi pertambangan tidak mendekati jalan ataupun pemukiman penduduk. …
Read More »Kafe Yang Langgar Aturan Seharusnya Ditutup
BANJARMASIN – Sanksi Surat Peringatan (SP) 1 yang diberikan kepada pemilik kafe yang melanggar aturan lantaran sudah menggelar pertunjukan musik DJ disayangkan Ketua Komisi I DPRD Kota Banjarmasin, Faisal Hariyadi. “Seharusnya tidak hanya diberi SP 1 saja, kalau perlu usaha dibekukan sementara,” tegasnya, Jumat (14/10/20022), usai reses di Kantor …
Read More »Jamban Tak Layak ‘Banjiri’ Permukiman Kota Banjarmasin
BANJARMASIN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, mendapat banyak aspirasi pada saat reses, salah satunya banyak rumah warga belum memiliki tempat pembuangan kotoran rumah tangga atau Water Closet (WC) yang layak. “Ini satu masalah yang kami dapat pada saat reses dengan masyarakat Kelurahan Karang Mekar, …
Read More »Razia Hunting Bekuk Pria Pembawa Sabu
BANJARMASIN – Satuan Narkoba Polres Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, menangkap seorang pria yang kedapatan membawa sabu-sabu saat polisi khusus narkoba itu melaksanakan razia hunting di daerah setempat. “Pria itu kami tangkap karena menunjukkan gerak gerik yang mencurigakan,” tutur Kasat Narkoba Polres Tanah Bumbu AKP Suryanthi SH di Tanah Bumbu, Selasa …
Read More »