Samarinda

Norhayati Harap PT Kideco Tambah Bangun Rumah Layak Huni

  PARLEMENTARIA KALTIM – Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Norhayati berharap PT Kideco bisa menambah bantuan pembangunan rumah layak huni di Provinsi Kaltim. Hal itu disampaikan Norhayati usai menghadiri acara Iftar Ramadhan atau buka bersama dan silaturahmi yang dilaksanakan PT Kideco di Hotel Bumi Senyiur …

Read More »

Puji Setyowati Dorong Keterlibatan Perempuan Kaltim di Dunia Politik

  PARLEMENTARIA KALTIM – Wakil Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Hj. Puji Setyowati, SH. M.Hum masih minimnya keterlibatan perempuan di dunia politik Kaltim. Menurutnya, rendahnya angka keterwakilan perempuan di dunia politik, khususnya di DPRD Kaltim, sedikit banyak berpengaruh terhadap isu kebijakan terkait kesetaraan …

Read More »

Pansus Gandeng OPD Sempurnakan Reperda Pembangunan & Ketahanan Keluarga

  PARLEMTARIA SAMARINDA – Panitia Khusus (Pansus) Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda sedang mempersiapkan penyusunan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) terkait penyelenggaraan pembangunan ketahanan keluarga. Bentuk persiapan yang akan direalisasikan berupa pertemuan secara rutin mengundang Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait untuk melakukan rapat bersama Pansus Komisi IV. …

Read More »

Wakil Ketua DPRD Minta DPMPTSP Serahkan Data Jamrek

  PARLEMENTARIA KALTIM – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) meminta Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kaltim merilis jumlah Jaminan Reklamasi (Jamrek) sebelum dan sesudah kewenangannya dipegang oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) dan menyerahkan kepada DPRD Kaltim. Hal …

Read More »

M Udin : Mau Kapan Pun Pemilunya, Kita Siap

  PARLEMENTARIA KALTIM – Pengadilan Tinggi (PT) Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta telah mengabulkan banding yang diajukan Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada Senin, 10 April 2023 terkait putusan penundaan Pemilihan Umum (Pemilu) oleh Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Pusat. Dengan demikian, PT DKI Jakarta membatalkan putusan PN Jakarta Pusat soal penundaan …

Read More »

Subandi Ungkap Event Kecil Penghasil Atlet

  PARLEMENTARIA SAMARINDA – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda hadir dalam Opening Trofeo Futsal, di lapangan Winning Eleven Jalan Pelita 2 Pemuda Buton Kebun Sayur, Kelurahan Sidodamai, Kecamatan Samarinda Ilir pada Selasa malam (11/04/2023). Subandi berharap perkembangan dunia olahraga Indonesia khususnya Kota Samarinda dapat mencapai prestasi …

Read More »

Wakil Ketua Pansus IP DPRD Kaltim Dukung Penolakan Tambang Ilegal

  PARLEMENTARIA KALTIM – Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesi (PMII) Cabang Samarinda dan Tenggarong menyambangi Kantor DPRD Kaltim Jalan Teuku Umar, Samarinda, Senin (10/04/2023). Kedatangan mereka untuk melakukan aksi unjuk rasa menolak dan menutup adanya tambang ilegal di Kaltim. Tuntutan mahasiswa tersebut kemudian diamini Wakil Ketua …

Read More »

Pansus LKPJ Temukan Buruknya Koordinasi Dinkes Kaltim dengan RSUD

PARLEMENTARIA KALTIM – Ketua Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) Tahun 2022, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kaltim Sutomo Jabir mengatakan ditemukan tidak adanya koordinasi yang baik antara Dinas Kesehatan (Dinkes) Kaltim dengan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) yang ada di …

Read More »

Tak Setuju DOB, Wacanakan Jadi Pusat Pemerintahan

PARLEMENTARIA SAMARINDA – Wacana adanya pemekaran Kota Samarinda di wilayah Selatan, tepatnya untuk kawasan Seberang Kota Samarinda agar dibentuk Daerah Otonomi Baru (DOB) tidak mendapatkan dukungan dari salah seorang wakil rakyat ‘Gedung Basuki Rahmat’. Sikap itu disampaikan Anhar, anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda. Ia justru …

Read More »

Tak Laporkan Jumlah Raperda Inisiatif DPRD, Indeks Demokrasi Kaltim Turun

  PARLEMENTARIA KALTIM – Indeks demokrasi Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) terjun bebas dari rangking ke tiga terbaik di Indonesia setelah Provinsi DKI Jakarta dan Gorontalo, pada tahun 2020. Di tahun 2022 menjadi peringkat ke 13. Hal inilah yang menjadi bahan interupsi Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com