SAMARINDA – ANGGOTA Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Koordinator Divisi Sumber Daya Manusia (SDM), Partisipasi Masyarakat dan Hubungan Masyarakat, Abdul Qayyim Rasyid menjelaskan, pendidikan politik yang dilaksanakan KPU secara masif meliputi ke semua segmen. Hal ini disampaikannya pada acara Hallo Kaltim, yang dilaksanakan oleh RRI Pro 1, …
Read More »Buronan DPO Kasus Pengadaan Tanah Ditangkap di Samarinda oleh Kejaksaan
SAMARINDA – Senin 12 Agustus 2024, sekitar pukul 18.30 WITA bertempat di Jl. Siradj Salman, Tim Intelijen Kejaksaan Agung (Satgas SIRI) bersama dengan Tim Intelijen Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur berhasil mengamankan buronan yang masuk ke dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) asal Kejaksaan Negeri Samarinda. Identitas buronan yang diamankan, yaitu: Inisial …
Read More »Komisi I DPRD Samarinda Fasilitasi Konflik Warga Handil Bakti dengan PT IPC
PARLEMENTARIA SAMARINDA – KOMISI I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama pemilik lahan Hamadi Try Hudaya beserta rekan-rekan dari Kelurahan Handil Bakti, Kecamatan Palaran, Kota Samarinda dengan manajemen PT Internasional Prima Coal (IPC). RDP yang digelar di ruang rapat gabungan Lantai 1 Kantor …
Read More »Persiapan Pemeriksaan Kesehatan Balon Kada, KPU Kaltim Audiensi ke RSUD AWS
SAMARINDA – KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) melakukan audiensi ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Abdoel Wahab Syahrani (AWS) Samarinda, Selasa (13/8/2024). Audensi itu merupakan tindak lanjut dari Rapat Koordinasi Pemeriksaan Kesetanan Bakal Calon Kepala Daerah (Balon Kada). “Ini dalam rangka menjalankan amanah Keputusan KPU Nomor 1090 …
Read More »Fuad: Keluhan Warga Harus Jadi Perhatian Perumdam Tirta Kencana
PARLEMENTARIA SAMARINDA – PERUSAHAAN Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Tirta Kencana Kota Samarinda harus tanggap dengan banyaknya keluhan air tidak mengalir, kualitas air dan panjangnya daftar tunggu pemasangan sambungan baru. Demikian hal itu dilontarkan Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Fuad Fahruddin kepada awak saat ditemui …
Read More »Respon Cepat Patroli Sat Samapta Polresta Samarinda Atasi Kasus Pengerusakan
SAMARINDA — PERSONEL Sat Samapta Kepolisian Resor Kota (Polresta) Samarinda merespons cepat laporan masyarakat terkait pengerusakan yang terjadi di Jalan M. Yamin, Samarinda pada Minggu malam, 11 Agustus 2024, pukul 22.35 Wita. Kasat Samapta Polresta Samarinda AKP Baharuddin menjelaskan, korban atas nama Yoshi Meido (48) warga Jalan KH. Wahid Hasyim, …
Read More »Quick Respon Patroli Polresta Samarinda Amankan Pelaku Aniaya Ibu Kandung
SAMARINDA — QUICK Response Patroli Kepolisian Resor Kota (Polresta) Samarinda mengamankan seorang pria yang diduga menganiaya ibu kandungnya dengan senjata tajam pada Senin pagi, 12 Agustus 2024, sekitar pukul 09.25 Wita. Laporan mengenai kejadian tersebut segera diterima oleh Tim Patroli Sat Samapta Polresta Samarinda, yang segera merespons dan menuju lokasi …
Read More »Kabid Humas Polda Kaltim Bahas Persiapan Pengamanan HUT RI ke-79 di IKN dalam Dialog Publik TVRI
SAMARINDA – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke-79, Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur bersama TNI-Polri menggelar dialog publik yang disiarkan langsung oleh TVRI Kaltim. Dialog ini membahas tema “Persiapan Pengamanan dan Peringatan HUT ke-79 RI di IKN Kaltim”. Beberapa waktu lalu (05/08/24). Hadir sebagai narasumber dalam …
Read More »Terima Purna Praja IPDN Angkatan XXXI, Ini Pesan Deni
SAMARINDA – KEPALA Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Deni Sutrisno terima 21 orang Purna Praja yang telah menyelesaikan pendidikan kedinasan di Institut Ilmu Pemerintahan (IPDN) di Ruang Rapat Lantai IIi, Kantor BKD, Jalan M Yamin, Samarinda, Senin (12/8/2024). “Atas nama pemerintah daerah saya menyampaikan selamat datang kepada …
Read More »Bahas Perubahan Perda No 4/2013, Pansus IV DPRD Samarinda Gelar RDP Terakhir
PARLEMENTARIA SAMARINDA – PANITIA Khusus (Pansus) IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Samarinda, Kementerian Agama (Kemenag) Wilayah Samarinda dan Dewan Pendidikan Samarinda. RDP yang dilaksanakan di ruang rapat utama Gedung DPRD Samarinda, Jalan Basuki Rahmat, Samarinda, …
Read More »