SAMARINDA – WALI Kota Samarinda Andi Harun didaulat menjadi narasumber dalam talkshow gelaran SMA Negeri 10 Samarinda yang mengusung tema “Peran Serta Pelajar Dalam Mewujudkan Generasi Emas 2045 dan Mensukseskan IKN”, Selasa (5/3/2024). “Pada kesempatan ini saya diundang oleh SMA 10 menjadi pembicara dalam talkshow leadership,” jelasnya saat wawancara dengan …
Read More »Keberlanjutan Infrastruktur Irigasi Kawasan Pertanian
TENGGARONG – PEMERINTAH Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar rapat tertutup dengan Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kukar terkait keberlanjutan pembangunan infrastruktur sektor pertanian, bertempat di Ruang Rapat Dinas PU Kukar, di Tenggarong, Selasa (05/02/2024). Bupati Kukar Edi Damansyah mengatakan, rapat tersebut dilakukan dalam mengevaluasi program penguatan sektor pertanian di Kukar, …
Read More »Pasar Relokasi Siap Beroperasi Pada Ramadhan 1445 H
KUTAI KARTANEGARA – SEMPAT ada permintaan penundaan relokasi pedagang pasar, kini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) menargetkan pasar sementara dapat beroperasi di bulan Ramadhan 1445 Hijriah. Sekretaris Daerah (Sekda) Kukar Sunggono mengatakan, pertemuan yang dilakukan bersama Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) serta Ketua Forum Pedagang Pasar dan Kali Lima (FPPKL) sudah …
Read More »Tampil Beda, Single V BTS Fri(end)s Kali Ini Berganre POP Soul RNB
JAKARTA – V anggota boyband Kpop BTS akan merilis singel baru berjudul “Fri(end)s”, Jumat (15/03/2024), Big Hit Music telah mengumumkan. V membuat pengumuman, Senin (04/03/2024) tengah malam waktu Korea melalui platform media sosial BTS. Label tersebut mendeskripsikan lagu mendatang sebagai “lagu cinta dalam genre pop soul R&B”, dan menyertakan teaser …
Read More »Wali Kota Andi Harun Minta Puskesmas Sediakan Layanan Digital
SAMARINDA – LAYANAN digital merupakan sarana yang efektif dalam menangkap keluhan masyarakat secara cepat sehingga dapat memberikan respon dengan tepat. Karena itulah, saat memberikan sambutan dalam peresmian Gedung Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Sempaja, Jalan Wahid Hasyim II Samarinda, Senin (4/3/2024), Wali Kota Samarinda Andi Harun meminta Kepala Dinas …
Read More »Novan: Kami Senang Bila Jokowi Ingin Bergabung
SAMARINDA – PARTAI Golongan Karya (Golkar) dengan tangan terbuka akan menyambut baik jika Presiden Joko Widodo (Jokowi) bisa bergabung. Demikian dikatakan kader Partai Golkar Kota Samarinda Muhammad Novan Syahronny Pasie menanggapi isi merapatnya Jokowi ke partai berlambang pohon beringin itu. “Kami menyambut baik karena di Partai Golkar sendiri mempunyai orang-orang …
Read More »Wali Kota: Stok Beras di Samarinda Aman Jelang Ramadhan
SAMARINDA – WALI Kota Samarinda Andi Harun menjamin, stok beras di Kota Samarinda menjelang bulan suci Ramadhan 1445 Hijriyah, dalam kondisi aman. Bahkan ketersediaan beras saat ini, bisa berlangsung hingga setelah Hari Raya Idul Fitri. “Tidak usah dikhawatirkan karena stok beras kita cukup. Tidak hanya untuk pemenuhan kebutuhan menjelang dan …
Read More »Generasi Muda Agar Tingkatkan SDM
SAMARINDA – WALI Kota Samarinda Andi Harun didaulat menjadi nara sumber dalam Seminar Akademik I Universitas Terbuka (UT) Samarinda Tahun 2024 yang mengangkat tema “Membangun SDM Kaltim untuk Nusantara'”. Seminar yang digelar di Planery Hall Sempaja Samarinda pada Sabtu (2/3/2024) tersebut dihadiri 836 mahasiswa UT Kota Samarinda. Kepala Bagian Kerjasama, …
Read More »Pendidikan Bentuk Karakter Kompetitif dan Sumber Daya Produktif
SAMARINDA – PENJABAT (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik membuka Sosialisasi dan Sinkronisasi Assesment SMK se-Kaltim di Ballroom Crystal Hotel Mercure Samarinda, Sabtu (2/3/2024). Kegiatan selama tiga hari itu dirangkai dengan launching Pasar Virtual e-Katalog dan peresmian Gedung Vocaboration Centre SMKN 1 Sangata Utara. “Pendidikan tidak semata menghasilkan ijasah …
Read More »Pj Gubernur Apresiasi Dinas Perkebunan Kaltim
LOA JANAN – PENJABAT (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik memeberikan apresiasi atas kerja keras Dinas Perkebunan Kaltim. “Dinas Perkebunan mampu memproduksi dan menghasilkan produk produk yang siap diperdagangkan atau dipasarkan,” kata Akmal Malik usai melakukan pemotongan perdana stek lada di Pembibitan Komoditi Perkebunan km 41 Desa Batuah, Loa …
Read More »