Serba Serbi

Jokowi Sarapan Rebusan di IKN

PENAJAM – PRESIDEN Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi) menikmati suasana pagi hari di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Jum’at (01/03/2024). Sekitar pukul 07:05 Wita, Presiden Jokowi tampak keluar dari kabinnya, lantas menyapa para menteri yang telah duduk berkeliling setengah lingkaran. “Selamat pagi semua,” sapanya disambut …

Read More »

Defisit Selama 10 Tahun, Kini Perumda Lakukan Penyesuaian Tarif Baru

TENGGARONG – PERUSAHAAN Umum Daerah Air Minum (Perumda) Tirta Mahakam Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) mulai tanggal 1 Maret besok akan memberlakukan penyesuaian tarif baru. Direktur Utama (Dirut) Perumda Tirta Mahakam Suparno bersama jajaran manajer mengatakan, penyesuaian tarif baru ini dilakukan setelah 10 tahun lamanya tetap setia pada tarif yang lama. …

Read More »

Pilkada Kukar, Diprediksi Tidak Ada Calon Tunggal

TENGGARONG – BADAN Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) bersama Kesbangpol Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar Dialog Dalam Rangka Kerawanan Pilkada Serentak 2024. Dialog yang berlangsung di Hotel Grand Elty, Tenggarong, Kamis (29/02/2024) tadi dilaksanakan guna menghimpun masukan dan saran. Sehingga dapat menghasilkan rekomendasi bagi kepala daerah …

Read More »

Unikarta Resmi Luluskan 380 Mahasiswa

TENGGARONG – UNIVERSITAS Kutai Kartanegara (Unikarta) meluluskan 380 mahasiswanya. Mereka adalah mahasiswa Pasca Sarjana angkatan ke-24 dan Sarjana angkatan ke-40 dari tujuh fakultas dan 12 program studi (Prodi). Prosesi wisuda dilaksanakan di Gedung Putri Karang Melenu, Kecamatan Tenggarong Seberang, Kamis (29/02/2024) pagi tadi. Rektor Unikarta Prof Ince Raden mengatakan, wisuda …

Read More »

Antrian Panjang di Sejumlah SPBU Bontang Jelang Kedatangan Jokowi

Tim keamanan menyambut kedatangan Presiden Joko Widodo pada Kamis (29/2/2024) terus bekerja. Dari hasil rapat koordinasi yang dilangsungkan di Makodim 0908 Bontang Rabu (28/2/2024) memberikan dampak perubahan jam operasional sementara  ke beberapa pelaku Usaha . Salah satunya soal jam operasi SPBU. Kapolres Bontang AKBP Alex Frestian Lumban Tobing  memberikan informasi …

Read More »

Berikut Skema, Persiapan Menjelang Kedatangan Jokowi Ke Bontang

  Bontang –  Presiden Joko widodo di Pastikan akan bertandang ke bontang pada kamis (29/2/2024) dalam agenda presmian Pabrik Soda di PT. Kaltim Amonium Nitrat (KAN) . Segala persiapan telah di lakukan dalam menyambut orang nomor 1 di Indonesia tersebut di Kota Taman . Kepala Bandara Khusus PT Badak NGL Rustam Effendi mengatakan …

Read More »

Jadwal Imsakiyah Ramadhan 1445 Hijriah Khusus Wilayah Kutai Kartanegara

KUTAI KARTANEGARA – BULAN Ramadhan 1445 Hijriah sesaat lagi akan hadir menyapa umat muslim di seluruh dunia. Sebelum menunaikan puasa Ramadhan, seluruh umat Muslim diperintahkan untuk menunaikan sahur terlebih dahulu. Hal ini karena sahur dipercaya dapat meningkatkan kekuatan saat berpuasa sehingga kita tetap dapat beraktivitas seperti biasa meskipun tanpa makan …

Read More »

Kujungan Jokowi ke Bontang di Jaga ketat Oleh 900 TNI Bontang

Bontang – Presiden Jokowi di kabarkan akan berkunjung kota Bontang Kamis 29 Februari 2024. Dalam persnya Komandan Kodim (Dandim) 0908/Bontang Letkol Inf Aryo Bagus Mengatakan, dalam Kunjungan Jokowi ke Kota Bontang untuk agenda peresmian Pabrik soda ash PT. Kaltim Amonium Nitrat (KAN) di wilayah PT.Pupuk Kaltim Bontang . Selain menteri, …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com