PENAJAM PASER UTARA – PRESIDEN Joko Widodo melaksanakan peletakan batu pertama atau groundbreaking sejumlah proyek strategis nasional Ibu Kota Nusantara (IKN), di Kabupaten PPU, Kalimantan Timur, Rabu, (17/1/2024). Salah satunya adalah pembangunan Masjid Negara yang juga berada di kawasan IKN. Dalam sambutannya Presiden Jokowi menyebut kapasitas masjid negara pertama di …
Read More »Di Mugirejo, Aspirasinya Soal Drainase dan Penerangan Jalan
PARLEMENTARIA KALTIM – ANGGOTA Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) J Jahidin melakukan kunjungan ke Kelurahan Mugirejo, Kecamatan Sungai Pinang, Kota Samarinda, Rabu (17/01/2024). Dalam kunjungan itu, anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) DPRD Kaltim ini menyerap sejumlah aspirasi warga yang ditemui. Usulan yang dilaporkan warga setempat …
Read More »Ada Hotel di Pasar Pagi, Kata Jaya Masih Wacana
PARLEMENTARIA SAMARINDA – PASAR Pagi Samarinda yang saat ini mulai dilakukan revitalisasi, wacananya akan dibangun empat lantai. Tak hanya itu, bakal ada hotel yang dibangun di dalamnya, tepatnya di lantai empat. Sementara lantai pertama akan difungsikan sebagai pasar basah, sedangkan lantai dua dan tiga diperuntukan bagi pedagang tekstil dan emas. …
Read More »Puji Setyowati Dapat Usulan Perbaikan Penerimaan Beasiswa
PARLEMENTARIA KALTIM – WAKIL Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Hj Puji Setyowati kembali menggelar pertemuan dengan warga, menyerap aspirasi dalam rangka menjalankan tiga tugas fungsi pokok sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Pertemuan tersebut digelar di salah satu …
Read More »Hetifah: Guru BK Garda Terdepan Atasi Kekerasan Dalam Dunia Pendidikan
SAMARINDA – ANGGOTA Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Hetifah Sjaifudian mengatakan Guru Bimbingan Konseling (BK) merupakan garda terdepan dalam mengatasi kasus kekerasan yang terjadi di dunia pendidikan. Hal itu disampaikan wakil rakyat dari daerah pemilihan Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Hetifah Sjaifudian ini, kepada awak media usai …
Read More »Damkar Minta Mobil Pemadam, BPBD Ingin Toilet Portebel dan Mebel
PARLEMENTARIA SAMARINDA – KOMISI III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Badan Penangulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Samarinda dan Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Samarinda. RDP yang digelar di ruang rapat utama lantai 2 Gedung DPRD Kota Samarinda, Jalan Basuki Rahmat, Samarinda, Selasa …
Read More »Hasrullah, Tanggapi Penembakan Dua Mobil Politisan PAN dan PDIP di Sulsel jelang Pilpres 2024
SULAWESI SELATAN – Mobil milik dua politisi di Sulawesi Selatan (Sulsel) ditembaki orang tak dikenal (OTK). Mobil itu adalah mobil kader Partai Amanat Nasional (PAN) dan mobil Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Kota Parepare. Kedua mobil tersebut ditembaki pada hari yang sama, meski berbeda lokasi. …
Read More »Agus Suwandy Gelar Reses, Jalankan Tiga Fungsi Pokoknya Sebagai DPRD
SAMARINDA – Di awal Tahun 2024 ini, Agus Suwandy kembali mengelar pertemuan dengan warga, menyerap aspirasi dalam rangka menjalankan tiga fungsi pokonya sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Prov. Kaltim). Pertemuan tersebut digelar di salah satu rumah warga yang berada di Rukun Tetangga (RT) 17, Jalan …
Read More »PPU Siap Sebagai Wilayah Latsitarda Nusantara 2024
PENAJAM PASER UTARA – PENJABAT (PJ) Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Makmur Marbun menyampaikan kesiapan Kabupaten PPU menjadi salah satu wilayah Latihan Intergrasi dan Kemitraan Taruna Wreda (Latsitarda) Tahun 2004 di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Penyampaian kesiapan Kabupaten PPU ini diutarakan Makmur Marbun melalui zoom meeting yang digelar dalam rangka …
Read More »Samsun Harap Reboisasi di IKN Picu Wilayah Kaltim yang Lain
PARLEMENTARIA KALTIM – WAKIL Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Muhammad Samsun berharap kegiatan penanaman pohon menjadi pemicu bukan hanya di Ibu Kota Negara (IKN), akan tetapi pada seluruh wilayah Kaltim. Hal itu disampaikan Muhammad Samsun usai menghadiri acara penanaman pohon serentak di seluruh Indonesia tahun …
Read More »