KUTAI KARTANEGARA – DARI tiga Calon Presiden (Capres) yang akan mengikuti kontestasi Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024, hanya calon nomor urut 02 Prabowo Subianto yang belum mengunjungi Kesultanan Kutai Kartanegara Ing Martadipura. Sebelumnya capres nomor urut 03 Ganjar Pranowo telah berkunjung ke Kesultanan Kutai Kartanegara pada hari kesembilan masa kampanye atau …
Read More »