PONTIANAK – Kejadian tak terduga menimpa puluhan santri yang ingin menyusuri Sungai Kapuas, Pontianak dengan dua sampan motor. Salah satu sampan motor yang dikendarai mereka tenggelam. Peristiwa itu terjadi pada Jumat (28/10/2022) sekitar pukul 10.00 WIB tak jauh dari Jembatan Kapuas Dua. Salah satu santri, Fadil (16) yang saat itu …
Read More »