SAMBAS – Kuliah kerja nyata (KKN) Revolusi Mental Universitas Tanjungpura Pontianak, adakan eksplorasi potensi wisata Sanatab, Sajingan Besar, Sambas. Kegiatan ini di maksud agar Desa Sanatab yang memiliki potensi tempat wisata dapat terpublish dan diketahui oleh mayarakat Kalbar. Tim KKN yang berjumlah sembilan orang, di antaranya Saidatul Mutia, Cindyta Rabilla, …
Read More »Tersangka OTT Pungli Dilimpahkan ke Kejari Pontianak
PONTIANAK-Berkas perkara tersangka pungutan liar (Pungli) di Pelabuhan Dwikora, Kota Pontianak, kini sudah sampai tahap ke dua. Penyidik Polda Kalbar menyerahkan ketiga tersangka kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Pontianak, Rabu (15/3). Salah seorang staf Kejaksaan Negeri (Kejari) Pontianak membenarkan bahwa ketiga tersangka sudah diserahkan kepada Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejari Pontianak …
Read More »Tim Saber Pungli Polda Kalbar Tangkap Anggota Koperasi TKBM
PONTIANAK-Kepolisian Daerah (Polda) Kalimantan Barat melalui tim Sapu Bersih (Saber) Pungli berhasil melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Pelabuhan Dwikora, Kota Pontianak Sabtu (17/12) yang diduga anggota Koperasi Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) “Jasa Karya” Unit R/D Pelabuhan Dwikora Pontianak, dan menetapkan tiga orang tersangka. Melalui Kepala Bidang Humas Polda Kalbar, …
Read More »