Tag Archives: Sanggau

Polisi Ajak Warga Sekayam Tolak Penambangan Emas Ilegal

SANGGAU – Kepolisian Sektor Sekayam terus menunjukkan komitmennya dalam menanggulangi praktik Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di wilayah hukum Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau. Berbagai upaya preventif gencar dilakukan, salah satunya melalui sosialisasi kepada masyarakat, terutama yang tinggal dan beraktivitas di sekitar aliran Sungai Sekayam. Kapolsek Sekayam, Iptu Junaifi, menegaskan bahwa …

Read More »

OPD Teknis Diminta Pj Bupati Sanggau Lakukan Pengecekan Lapangan Terkait Pajak Walet

SANGGAU – Penjabat (Pj) Bupati Sanggau, Suherman membenarkan bahwa PT. Anugerah Citra Walet Indonesia telah memenuhi permintaan data yang dibutuhkan Pemerintah Kabupaten Sanggau berkenaan dengan informasi dan laporan masyarakat terkait permasalahan pajak daerah sarang burung walet (SBW). “Memang sebelumnya ada masyarakat yang menyampaikan kepada kami selaku pemerintah daerah berkenaan dengan …

Read More »

ASN Diingatkan Jaga Netralitas, Pelanggaran Akan Diberi Sanksi Tegas

SANGGAU – Kendatipun Pilkada Sanggau baru digelar pada Rabu (27/11/2024) mendatang. Namun, riak – riak bernuansa politis menjelang konstestasi tersebut mulai terasa di kabupaten berjulukan Bumi Daranante tersebut. Terlepas dari itu, tentunya semua sepakat, agar pesta demokrasi lima tahunan tersebut berjalan lancar dan aman. Untuk mewujudkan hal itu, tentunya semua …

Read More »

LSM Minta Bupati Sanggau Tindak Tegas Bangunan Tak Ber-IMB

SANGGAU (Berita Borneo)- Pemerintah Kabupaten Sanggau diminta bertindak lebih tegas terhadap sejumlah bangunan yang diduga tidak memiliki IMB  (Ijin Mendirikan Bangunan) serta menyalahi  aturan yang telah diatur melalui Perda. “Ada beberapa bangunan dua ruko ( rumah toko ) yang ada di sepanjang  Jalan A.Yani Kabupaten Sanggau tidak mengantongi IMB,’’kata Edy …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com