KUTAI KARTANEGARA – KONFLIK sengketa tanah kembali muncul di Desa Rempanga, Kecamatan Loa Kulu, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar). Dalam kasus ini, ada dua pihak yang mengajukan sengketa, yakni keluarga Almarhum (Alm) H. Kadrie dan keluarga Alm Aji Haniyah. Penyelesaian Non Litigasi pun dilakukan oleh pemerintah desa, yakni Kepala Dusun Jujun …
Read More »Yani Alfian Versus Kideco Jaya Agung, Komisi I Usulkan Tali Asih
SAMARINDA – Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) masalah tuntutan ganti rugi lahan oleh Yani Alfian, warga Desa Samurangau, Kecamatan Batu Sopang, Kabupaten Paser, dengan Perseroan Terbatas Kideco Jaya Agung (KJA). RDP tersebut digelar di ruang rapat Komisi I lantai …
Read More »Mengejutkan, Ini Pernyataan Eks Karyawan PT. BRU Soal Keabsahan Sertifikat
KUBU RAYA-Mantan karyawan PT. BRU Dadang Teguh Rahardjo, SH sempat membuat pernyataan mengejutkan. Dalam surat pernyataan yang ditandatangani diatas materai pada 11 April 2007 silam, dirinya mengaku tidak pernah memiliki tanah yang bernomor sertifikat 5941 dan 5942. Dalam suratnya, Dadang Teguh Rahardjo, SH membeberkan, memang pernah diminta KTP asli oleh …
Read More »Penyelesaian Sengketa Lahan Disosialisasikan
TANAH BUMBU – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan, menggelar sosialisasi penyelesaian sengketa tanah kepada masyarakat di Mentewe. “Ada beberapa langkah yang bisa dilakukan dalam menyelesaikan sengketa tanah, salah satunya dengan cara mediasi atau mempertemukan pihak yang bersengketa dan didampingi pihak desa maupun kecamatan,” kata Kepala Bagian Pemerintahan Sekertariat Daerah …
Read More »Jalan Buntu Sengketa Batas Desa KKR
KUBU RAYA. Sengketa batas desa yang terjadi antara Desa Tebang Kacang Kecamatan Sungai Raya dengan Desa Pasak Piang Kecamatan Sungai Ambawang di Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, belum juga menemui titik temu. Terkait dengan hal tersebut, saat ditemui di ruang kerjanya, Selasa (30/4), Kepala Bidang Pemerintahan Desa Pemkab Kubu Raya, …
Read More »