PENAJAM PASER UTARA – Suasana Lapangan Bumi Perkemahan Benuo Taka, Babulu, pada Kamis (14/08/2025) tampak semarak saat digelar upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Pramuka ke-64. Acara tersebut dirangkaikan dengan Jambore Cabang (Jamcab) III Kwartir Cabang (Kwarcab) Penajam Paser Utara (PPU) yang berlangsung sejak 13 hingga 17 Agustus 2025. Dengan mengusung …
Read More »Sekda PPU Didaulat Sebagai Narsum di TVRI Kaltim: Bahas Penataan Wilayah Terdampak IKN
SAMARINDA – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Drs. Tohar, tampil sebagai narasumber dalam program siaran langsung bertajuk Dialog Publika yang disiarkan TVRI Kalimantan Timur dari Studio TVRI di Samarinda, Rabu (05/08/2025). Kehadirannya pada talkshow tersebut menjadi kesempatan untuk menyampaikan pandangan Pemerintah Kabupaten PPU terkait isu penting yang …
Read More »PPU Raih Penghargaan Paritrana Award 2025 Tingkat Kaltim
SAMARINDA – Sekretaris Daerah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Tohar, turut hadir dalam agenda Rapat Koordinasi Program Makan Bergizi Gratis Tahun 2025 yang digelar bersamaan dengan High Level Meeting (HLM) sejumlah tim koordinasi strategis di tingkat provinsi, Rabu (5/8/2025). Kegiatan ini dipusatkan di Ruang Ruhui Rahayu, Kantor Gubernur Kalimantan Timur …
Read More »Sekda PPU Tegaskan Kesiapsiagaan Bencana
PENAJAM PASER UTARA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) memperkuat kesiapsiagaan menghadapi potensi bencana melalui Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Penanggulangan Bencana Tahun 2025. Kegiatan tersebut dipimpin Sekretaris Daerah (Sekda) PPU, Tohar, di halaman Kantor Bupati PPU, Kilometer 09, Nipah-nipah, Rabu (6/8/2025). Apel diikuti jajaran Forum Komunikasi Pimpinan …
Read More »Pemkab PPU Siapkan Kecamatan Tanjung Kencana Jadi Tangguh Bencana
PENAJAM PASER UTARA – Sekretaris Daerah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Tohar, secara resmi membuka kegiatan Sosialisasi Deklarasi dan Berbagi Pengetahuan bagi Pemerintah Daerah dalam rangka pelaksanaan Gerakan Kecamatan Tangguh Bencana, yang diselenggarakan di Penajam pada Senin (04/08/2025). Acara tersebut menjadi forum strategis yang mempertemukan berbagai pemangku kepentingan dari tingkat …
Read More »PPU Dorong Layanan Publik Cepat dan Transparan Berbasis Digital
PENAJAM PASER UTARA – Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) terus mendorong peningkatan kualitas layanan kepada masyarakat melalui pemanfaatan teknologi digital. Hal ini tercermin dari keikutsertaan Sekretaris Daerah (Sekda) PPU, Tohar, dalam kegiatan sosialisasi Mall Pelayanan Publik (MPP) berbasis digital yang digelar oleh Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu …
Read More »Kampanye Karhutla PPU Tekankan Peran Guru Bentuk Generasi Peduli
PENAJAM PASER UTARA – Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menunjukkan keseriusannya dalam mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) dengan menyelenggarakan kampanye edukatif yang menyasar para pendidik dari berbagai jenjang sekolah. Kegiatan yang dibuka oleh Sekretaris Daerah PPU, Tohar, tersebut berlangsung di Gedung Graha Pemuda Kilometer 08 Nipah-nipah, Rabu (30/07/2025), …
Read More »Sekda PPU Resmikan Masjid dan Pondok Pesantren di Sotek
PENAJAM PASER UTARA – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Tohar, menghadiri peresmian Masjid Raudhah yang dirangkai dengan peluncuran Pondok Pesantren Yayasan Manahil Al Khairat serta peletakan batu pertama pembangunan SMP Islam Terpadu (IT) Al-Khairat. Kegiatan tersebut berlangsung di Kelurahan Sotek, Kecamatan Penajam, pada Minggu (27/7/2025). Acara tersebut …
Read More »Sekda Tohar: Ormas Harus Profesional dan Tertib Administrasi
PENAJAM PASER UTARA – Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) menegaskan komitmennya untuk membina organisasi masyarakat (Ormas) agar lebih profesional, akuntabel, dan berdaya saing. Inisiatif ini diwujudkan melalui kegiatan Pembinaan dan Pemberdayaan Ormas, yang dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah (Sekda) PPU, Tohar, pada Kamis (24/07/2025). Acara yang diselenggarakan oleh …
Read More »Sosialisasi Moderasi Beragama Perkuat Persatuan di PPU
PENAJAM PASER UTARA – Upaya memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa melalui pemeliharaan keharmonisan antarumat beragama menjadi fokus utama Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Tohar, secara resmi membuka kegiatan sosialisasi yang bertujuan menanamkan nilai-nilai moderasi beragama. Acara penting …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan