Aulia Setyaningrum

Kremesan Nonhalal, Warung Ayam Viral

JAKARTA – Kasus rumah makan Ayam Goreng Widuran di Solo, Jawa Tengah yang menjadi sorotan publik karena menu kremesan ayam yang dimasak dengan minyak mengandung unsur babi, kembali memantik diskusi soal pentingnya transparansi pelabelan produk pangan. Kisruh bermula dari pengakuan pegawai yang menyebut penggunaan minyak babi pada kremesan. Pihak rumah …

Read More »

Pembatasan Jam Malam Siswa Berlaku di Seluruh Jabar

Bandung — Pemerintah Provinsi Jawa Barat mengambil langkah preventif untuk menekan potensi kenakalan remaja dengan menetapkan jam malam bagi para pelajar, mulai dari jenjang pendidikan dasar hingga menengah. Aturan ini secara resmi diberlakukan melalui Surat Edaran Gubernur yang ditandatangani oleh Gubernur Dedi Mulyadi pada 23 Mei 2025. Dalam surat bernomor …

Read More »

Sidang PPDS Bongkar Pungli dan Intimidasi

SEMARANG — Sidang lanjutan kasus meninggalnya dr. Aulia Risma Lestari, peserta Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Anestesi Universitas Diponegoro (Undip), membuka tabir kelam soal praktik intimidasi, pungutan liar, serta budaya senioritas berlebihan di lingkungan akademik kedokteran. Sidang digelar pada Senin (26/5) di Pengadilan Negeri Semarang. Tiga terdakwa dihadirkan dalam sidang …

Read More »

Polisi Bongkar Ratusan Posko Ormas Ilegal

JAKARTA — Meningkatnya kasus premanisme yang mengatasnamakan organisasi masyarakat (ormas) memicu keprihatinan di kalangan pemerintah dan aparat penegak hukum. Penyalahgunaan atribut ormas untuk kepentingan intimidatif dinilai mencoreng eksistensi ormas sejati yang berkontribusi positif bagi masyarakat. Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung, menyatakan bahwa Pemerintah Provinsi Jakarta tidak akan tinggal diam terhadap …

Read More »

Papua hingga Jawa Timur, Darurat Pernikahan Usia Dini

JAKARTA – Pernikahan anak kembali menjadi sorotan setelah viralnya video pernikahan dua remaja di Desa Beraim, Lombok Tengah. Kasus ini mencerminkan belum tuntasnya tantangan implementasi kebijakan dalam menekan praktik perkawinan usia dini di Indonesia. Meskipun Indonesia telah memiliki regulasi yang lebih tegas melalui perubahan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 menjadi …

Read More »

DPMD Kukar Dorong Digitalisasi Pengelolaan RKPD dengan E-Pantau NG, Tingkatkan Transparansi dan Efisiensi

KUTAI KARTANEGARA – Dalam upaya memperkuat transparansi dan efisiensi tata kelola pemerintahan, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kutai Kartanegara memperkenalkan inovasi berbasis digital melalui penerapan Electronic Pantau New Generation (E-Pantau NG). Sistem ini menjadi solusi utama dalam monitoring capaian fisik dan keuangan secara real-time, memastikan validitas data serta mempercepat …

Read More »

Rapat Evaluasi, Menilai Pencapaian dan Strategi untuk Masa Depan yang Lebih Baik

KUTAI KARTANEGARA – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar rapat evaluasi terhadap program dan kegiatan yang telah berjalan sepanjang Januari hingga April 2025. Rapat yang berlangsung di ruang rapat utama DPMD Kukar ini bertujuan untuk menilai pencapaian, mengidentifikasi tantangan, serta merancang strategi untuk meningkatkan efektivitas …

Read More »

TKA Diterapkan 2025, Siswa SMA-SMK Diminta Bersiap

SAMARINDA – Sistem evaluasi pendidikan nasional kembali mengalami transformasi penting. Mulai tahun 2025, Tes Kompetensi Akademik (TKA) akan diterapkan sebagai instrumen baru untuk mengevaluasi kemampuan siswa kelas 12 di tingkat SMA dan SMK. Hal ini disampaikan langsung oleh Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan (BSKAP), Toni Toharuddin, dalam acara …

Read More »

Pemkot Samarinda Genjot Pembentukan Koperasi Merah Putih

Samarinda, KBRN – Pemerintah Kota Samarinda menegaskan kesiapannya dalam mendukung percepatan realisasi program nasional pembentukan Koperasi Merah Putih yang digagas oleh Kementerian Koperasi dan UKM RI. Program ini diarahkan untuk memperkuat struktur ekonomi masyarakat hingga ke tingkat kelurahan melalui pembentukan koperasi berbasis komunitas. Langkah serius itu disampaikan Wakil Wali Kota …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com