SAMARINDA – Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) menegaskan pentingnya kesetaraan perlakuan antara sekolah negeri dan swasta, khususnya dalam implementasi program pendidikan gratis serta bantuan operasional. Penegasan itu disampaikan Ketua Komisi IV DPRD Kaltim, H. Baba, usai rapat dengar pendapat (RDP) mengenai Bantuan Operasional Sekolah Daerah …
Read More »Komisi IV DPRD Soroti Distribusi Seragam SMA-SMK Swasta
SAMARINDA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menyoroti penyaluran seragam sekolah bagi siswa SMA dan SMK, khususnya di sekolah swasta, yang hingga kini belum sepenuhnya diterima peserta didik. Ketua Komisi IV DPRD Kaltim, H. Baba, meminta pemerintah provinsi memastikan distribusi seragam berjalan tepat waktu dan tidak …
Read More »Komisi IV DPRD Kaltim Dorong Penyesuaian Insentif Guru
SAMARINDA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) menyoroti kesenjangan insentif yang diterima guru swasta dibandingkan dengan guru negeri. Ketua Komisi IV DPRD Kaltim, H. Baba, menegaskan bahwa pemerintah daerah perlu mencari solusi agar kesenjangan ini dapat diperkecil, salah satunya dengan menyesuaikan insentif sesuai kemampuan anggaran daerah. Pernyataan …
Read More »Turnamen Catur Gerindra, DPRD Kaltim Tegaskan Peran di Olahraga
SAMARINDA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) kembali menegaskan perannya dalam mendukung pembinaan olahraga di daerah melalui keterlibatan langsung dalam penyelenggaraan Open Tournament Catur Gerindra Kaltim 2025. Turnamen yang digelar di kantor Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Gerindra Kaltim, Rabu (20/08/2025), menjadi bukti nyata DPRD Kaltim tidak hanya …
Read More »Gerindra Kaltim Buka Kesempatan Pecatur Muda Berkompetisi
SAMARINDA – Dukungan terhadap pengembangan olahraga di Kalimantan Timur (Kaltim) kembali ditunjukkan melalui penyelenggaraan Open Tournament Catur Partai Gerindra Kaltim 2025 di kantor Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Gerindra Kaltim, Samarinda, Rabu (20/08/2025). Turnamen ini tidak hanya menjadi ajang kompetisi, tetapi juga sarana untuk membangun silaturahmi antara pecatur dari berbagai daerah, …
Read More »DPRD Kaltim Dorong Catur Sebagai Wadah Pembinaan Pemuda
SAMARINDA – Wakil Ketua Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim), Akhmed Reza Fachlevi, menegaskan pentingnya olahraga catur sebagai sarana pengembangan bakat sekaligus mempererat hubungan antara pemerintah daerah, partai politik, dan masyarakat. Hal ini disampaikan saat turnamen Open Tournament Catur digelar oleh Partai Gerindra Kaltim bekerja sama …
Read More »Wakil Gubernur Kaltim: Petani Gemas Akan Kelola 1.500 Hektar Lahan di Delta Mahakam Mulai Januari 2026
SAMARINDA – Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim), Seno Aji, memberikan penjelasan mengenai progres pengelolaan lahan petani Gemas di kawasan Delta Mahakam yang sebelumnya dijanjikan akan siap digunakan dalam 188 hari. Namun, hingga kini sudah lebih dari 100 hari sejak janji tersebut, lahan tersebut masih dalam proses penyelesaian. Dalam wawancara resmi …
Read More »Pemprov Kaltim Siapkan Langkah Antisipasi Hadapi Potensi Kelangkaan Pangan, Gubernur Pastikan Stok Aman
SAMARINDA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menyiapkan sejumlah langkah antisipasi untuk menghadapi potensi kelangkaan pangan, khususnya beras, yang mulai dirasakan di beberapa daerah. Upaya ini melibatkan berbagai pihak, mulai dari Perum Bulog, Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID), hingga dukungan dari TNI dan Polri. Gubernur …
Read More »Pemerintah Provinsi Kaltim Pastikan Ketersediaan Beras Terkendali, Masyarakat Diminta Tenang
SAMARINDA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menemukan adanya beras oplosan yang dijual dengan harga yang tidak sesuai ketentuan di beberapa pasar modern di Kota Samarinda. Temuan ini mengemuka dalam pernyataan resmi yang disampaikan oleh Gubernur Kaltim, Dr. Rudy Mas’ud, dalam sebuah konferensi pers yang diadakan pada Selasa, (419/08/2025). Gubernur …
Read More »Pemprov Kaltim Gelar Coffee Morning dengan Media untuk Sinergi Menjaga Stabilitas Pangan dan Harga Beras
SAMARINDA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar coffee morning bersama insan media pada Selasa (19/8/2025) di Samarinda. Pertemuan ini digelar untuk memperkuat sinergi antara pemerintah, media, dan masyarakat dalam menjaga stabilitas pangan, terutama beras, di tengah tantangan kelangkaan dan fluktuasi harga yang masih terjadi di sejumlah wilayah. Gubernur Kaltim, …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan