Rifki Irlika A.

Dispora Kaltim: Investasi Pemuda untuk Masa Depan Daerah

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menargetkan peningkatan jumlah peserta program pembinaan kepemudaan pada 2026. Target ini diharapkan mampu menjangkau lebih banyak generasi muda di seluruh kabupaten/kota, namun realisasinya sangat bergantung pada dukungan dan persetujuan anggaran dari pemerintah daerah. Analis Kebijakan Ahli Muda Dispora Kaltim, …

Read More »

Pramuka Dinilai Efektif Bentuk Karakter Siswa

SAMARINDA – Pramuka selama ini dikenal sebagai salah satu organisasi yang efektif dalam membentuk karakter generasi muda. Namun, minat siswa terhadap kegiatan ini belakangan terlihat menurun. Menyikapi kondisi tersebut, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) mendorong sekolah-sekolah untuk kembali menghidupkan kegiatan Pramuka sebagai ekstrakurikuler strategis dalam pembinaan karakter. …

Read More »

HUT RI ke-80, Pemuda Kaltim Didorong Jadi Agen Perubahan

SAMARINDA – Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) mengimbau generasi muda untuk memanfaatkan momentum bersejarah ini dengan kegiatan bermanfaat dan berdampak positif bagi masyarakat. Dispora menegaskan, ekspresi diri dan kreativitas memang penting, namun perlu disalurkan secara tepat agar …

Read More »

Dispora Kaltim Pacu Kepemimpinan Pemuda

SAMARINDA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) menaruh perhatian serius pada peningkatan Indeks Pembangunan Pemuda (IPP). Fokus utamanya adalah memperkuat domain partisipasi dan kepemimpinan pemuda, yang dinilai masih menjadi titik lemah dalam penilaian nasional. Analis Kebijakan Ahli Muda Dispora Kaltim, Hasbar Mara, menyebutkan …

Read More »

Dispora Kaltim Akui Perlu Waktu Adopsi Program Sukses Daerah Lain untuk Tingkatkan IPP

SAMARINDA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) terus berupaya meningkatkan Indeks Pembangunan Pemuda (IPP) daerah. Salah satu langkah yang ditempuh adalah mempelajari serta mengadopsi program-program sukses dari daerah lain yang terbukti efektif. Meski demikian, Dispora Kaltim mengakui bahwa proses ini memerlukan waktu, penyesuaian, …

Read More »

Kaltim Targetkan Posisi Empat Besar Nasional IPP 2025

SAMARINDA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) menargetkan posisi empat besar nasional dalam Indeks Pembangunan Pemuda (IPP) pada 2025. Target tersebut dinilai realistis sekaligus menantang, mengingat persaingan antarprovinsi dalam pemberdayaan pemuda semakin ketat. Analis Kebijakan Ahli Muda Dispora Kaltim, Hasbar Mara, mengatakan capaian …

Read More »

Dispora Kaltim Gelar Iptek Pemuda dan Penguatan Organisasi di Kutai Barat

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) kembali melanjutkan program pembinaan generasi muda melalui kegiatan Iptek Pemuda dan Penguatan Organisasi Sosial Kemasyarakatan. Tahun ini, Kabupaten Kutai Barat menjadi salah satu daerah pelaksanaan kegiatan tersebut. Analis Kebijakan Ahli Muda Dispora Kaltim, Hasbar Mara, mengungkapkan bahwa kegiatan di Kutai …

Read More »

IPO Jadi Langkah Dispora Kaltim Tingkatkan Kesehatan dan Pendataan Sentra Olahraga

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim) terus melangkah strategis untuk meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat sekaligus memperbaiki pendataan fasilitas olahraga di daerah. Salah satu upaya yang tengah digencarkan adalah pengukuran Indeks Pembangunan Olahraga (IPO), sebuah indikator penting untuk memantau perkembangan pembudayaan olahraga di Bumi Etam. Suriani, Koordinator …

Read More »

Kaltim Siapkan Kejuaraan Antar-Sentra Olahraga

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menargetkan pemerataan pembentukan sentra olahraga di seluruh kabupaten/kota. Langkah ini dinilai penting untuk memperkuat sistem pembinaan atlet daerah sekaligus mempersiapkan mereka bersaing di ajang nasional. Koordinator Olahraga Pendidikan dan Sentra Olahraga Bidang Pembudayaan Olahraga Dispora Kaltim, Suriani, mengungkapkan bahwa …

Read More »

Meriahkan HUT RI ke-80, Dispora Kaltim Ingatkan Pentingnya Masyarakat Sehat dan Bugar

SAMARINDA – Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia dengan kegiatan yang lebih meriah, kreatif, dan sehat. Perayaan tahun ini diharapkan tidak hanya menjadi ajang hiburan semata, tetapi juga momentum memperkuat semangat kebersamaan sekaligus …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com