PARLEMENTARIA SAMARINDA – WAKIL Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Rusdi mengatakan acara pelantikan 45 anggota DPRD terpilih periode 2024-2029 dijadwalkan berlangsung pada Jumat (30/08/2024), di Ruang Rapat Utama Kantor DPRD Samarinda. “Rencananya Tanggal 30 Agustus bertempat di Kantor DPRD Samarinda, terkait pelaksanaan gelada bersih sendiri masih menunggu …
Read More »Susun Draft Naskah Akademik, Pansus II DPRD Gelar Raker dengan UINSI Samarinda
PARLEMENTARIA SAMARINDA – PANITIA Khusus (Pansus) II pembahas Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal dan/atau Higienis Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengadakan Rapat Kerja (Raker) bersama akademisi Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris (UINSI) Samarinda. Raker yang membahas penyusunan naskah akademik Raperda Penyelenggaraan Jaminan …
Read More »Bahas izin Reklame, Komisi I DPRD Samarinda Gelar RDP
PARLEMENTARIA SAMARINDA – KOMISI I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Asosiasi Pemilik Reklame, Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Samarinda, dan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Samarinda, perihal perizinan reklame di Samarinda. RDP yang digelar di ruang rapat gabungan …
Read More »Komisi I DPRD Samarinda Fasilitasi Konflik Warga Handil Bakti dengan PT IPC
PARLEMENTARIA SAMARINDA – KOMISI I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama pemilik lahan Hamadi Try Hudaya beserta rekan-rekan dari Kelurahan Handil Bakti, Kecamatan Palaran, Kota Samarinda dengan manajemen PT Internasional Prima Coal (IPC). RDP yang digelar di ruang rapat gabungan Lantai 1 Kantor …
Read More »Fuad: Keluhan Warga Harus Jadi Perhatian Perumdam Tirta Kencana
PARLEMENTARIA SAMARINDA – PERUSAHAAN Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Tirta Kencana Kota Samarinda harus tanggap dengan banyaknya keluhan air tidak mengalir, kualitas air dan panjangnya daftar tunggu pemasangan sambungan baru. Demikian hal itu dilontarkan Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda Fuad Fahruddin kepada awak saat ditemui …
Read More »Bahas Perubahan Perda No 4/2013, Pansus IV DPRD Samarinda Gelar RDP Terakhir
PARLEMENTARIA SAMARINDA – PANITIA Khusus (Pansus) IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda mengelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kota Samarinda, Kementerian Agama (Kemenag) Wilayah Samarinda dan Dewan Pendidikan Samarinda. RDP yang dilaksanakan di ruang rapat utama Gedung DPRD Samarinda, Jalan Basuki Rahmat, Samarinda, …
Read More »Sri Puji Soroti Program Orang Tua Asuh Tidak Ada Kelanjutan
PARLEMENTARIA SAMARINDA – KETUA Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda, Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Sri Puji Astuti menyoroti tidak jalannya program orang tua asuh yang telah diumumkan oleh Pemerinth Kota (Pemkot) Samarinda sejak tahun lalu. Hal itu diungkapkannya kepada awak media usai menghadiri Rapat Dengar Pendapat (RDP) …
Read More »Demo Ibu-Ibu di Kantor Balaikota, Ini Kata Ketua Komisi IV DPRD Samarinda
PARLEMENTARIA SAMARINDA – BELASAN ibu-ibu berdaster melakukan aksi demo di depan pintu masuk Balaikota Samarinda, Jalan Kesuma Bangsa, Samarinda, pada Kamis, 1 Agustus 2024 lalu. Mereka melakukan protes karena ada dugaan pungutan liar (pungli) di sejumlah Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri di Samarinda. Merespon hal itu, …
Read More »DPRD Dan Pemkot Samarinda Sepakati Rencana KUA-PPAS APBD Perubahan 2024
PARLEMENTARIA SAMARINDA – DEWAN Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda menandatangani kesepakatan dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda terkait pembahasan rencana Kebijakan Umum Anggaran (KUA) – Prioritas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Perubahan Samarinda Tahun Anggaran (TA) 2024. Kesepakatan tersebut dilakukan dalam rapat Paripurna DPRD Samarinda Masa …
Read More »Rohim Usul Gelar Pelantikan Anggota Dewan di Lahan Proyek Pasar Pagi Samarinda
PARLEMENTARIA SAMARINDA – DEWAN Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda tak lama lagi akan menggelar pelantikan anggota dewan yang sudah terpilih pada pemilihan legislatif tahun 2024. Pelantikan tersebut rencana akan dilaksanakan pada akhir bulan Agustus 2024 ini. Anggota Komisi II DPRD Samarinda Abdul Rohim mengusulkan, pelantikan anggota DPRD Kota Samarinda …
Read More »