19/12/2025
Headlines, Internasional
CANBERRA — Aksi keberanian di tengah teror berdarah di Pantai Bondi kini berbuah dukungan luar biasa dari publik dunia. Ahmed al-Ahmed, warga Australia kelahiran Suriah yang nekat merebut senjata salah satu penembak, menerima cek senilai US$2,5 juta atau sekitar Rp 41 miliar sebagai bentuk apresiasi atas tindakannya yang menyelamatkan banyak …
Read More »
19/12/2025
Headlines, Internasional
PARIS — Dunia medis Prancis diguncang skandal kejahatan yang mencoreng sumpah dokter. Pengadilan menjatuhkan hukuman penjara seumur hidup kepada seorang dokter anestesi yang terbukti meracuni puluhan pasiennya selama hampir satu dekade. Dari aksi keji tersebut, 12 pasien meninggal dunia, sementara lainnya nyaris kehilangan nyawa. Putusan itu dijatuhkan kepada Frederic Pechier …
Read More »
19/12/2025
Hotnews, Internasional
WASHINGTON — Sebuah tragedi udara mengguncang Amerika Serikat setelah sebuah jet pribadi dilaporkan jatuh tak lama setelah lepas landas di North Carolina. Kecelakaan tersebut menewaskan seluruh penumpang di dalam pesawat dan langsung menyedot perhatian publik. Sheriff Kabupaten setempat, Darren Campbell, memastikan tidak ada korban selamat dalam insiden maut tersebut. “Total …
Read More »
19/12/2025
Headlines, Internasional
WASHINGTON – Amerika Serikat kembali diwarnai polemik kekuasaan setelah Presiden AS Donald Trump secara terbuka menegaskan dirinya tidak memerlukan persetujuan Kongres untuk melancarkan serangan darat ke Venezuela. Pernyataan itu disampaikan Trump pada Kamis (18/12/2025) waktu setempat, di tengah kritik keras bahwa Gedung Putih telah melampaui batas konstitusional lewat operasi militer …
Read More »
19/12/2025
Hotnews, Internasional
SANAA – Ketegangan di Yaman kembali memanas. Kelompok Houthi yang didukung Iran kembali melakukan penangkapan terhadap 10 staf lokal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di Sanaa pada Kamis (18/12/2025) waktu setempat, mempertegas pola intimidasi sistematis terhadap komunitas internasional yang masih bertahan di wilayah konflik tersebut. Penangkapan ini menambah panjang daftar staf PBB …
Read More »
18/12/2025
Headlines, Internasional
PARIS – Ikon pariwisata dunia mendadak kehilangan denyutnya. Museum Louvre di Paris kembali tersendat operasionalnya setelah serikat pekerja menggelar pemungutan suara untuk melanjutkan aksi mogok kerja, memaksa ratusan turis mengantre di luar gedung megah tersebut di tengah udara musim dingin. Seperti dilansir AFP, Rabu (17/12/2025), penundaan jam buka museum terjadi …
Read More »
18/12/2025
Hotnews, Internasional
TOKYO – Pemerintah Jepang berupaya menurunkan tensi diplomatik dengan China di tengah memanasnya isu keamanan kawasan, khususnya terkait Taiwan. Perdana Menteri Jepang Sanae Takaichi menegaskan Tokyo tidak menutup jalur komunikasi dengan Beijing, meski hubungan kedua negara belakangan diliputi ketegangan. “China adalah tetangga penting bagi Jepang, dan kita perlu membangun hubungan …
Read More »
18/12/2025
Hotnews, Internasional
KYIV – Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky melontarkan peringatan keras kepada dunia internasional menyusul pernyataan Presiden Rusia Vladimir Putin yang menyatakan keyakinannya bahwa Moskow akan mencapai seluruh target operasi militernya di Ukraina. Bagi Kyiv, sinyal dari Kremlin itu bukan sekadar retorika, melainkan indikasi jelas bahwa Rusia tengah menyiapkan perang berkepanjangan hingga …
Read More »
18/12/2025
Headlines, Internasional
BANGKOK – Eskalasi konflik bersenjata di perbatasan Thailand–Kamboja kian memprihatinkan. Serangan udara Thailand yang menargetkan sejumlah kasino di wilayah Kamboja memicu korban jiwa, gelombang pengungsian besar-besaran, serta kekhawatiran serius atas keselamatan warga sipil dan korban perdagangan manusia yang diduga berada di dalam bangunan tersebut. Militer Thailand mengklaim kasino-kasino yang dibombardir …
Read More »
18/12/2025
Hotnews, Internasional
KYIV – Gelombang kekerasan kembali menghantam Ukraina. Kota industri Zaporizhzhia menjadi sasaran serangan udara Rusia yang menyebabkan puluhan warga sipil terluka, termasuk anak-anak. Serangan ini mempertegas rapuhnya perlindungan terhadap penduduk sipil di tengah konflik yang belum menunjukkan tanda-tanda mereda. Berdasarkan laporan AFP, Kamis (18/12/2025), serangan tersebut terjadi pada Rabu (17/12/2025) …
Read More »