NUNUKAN – Satuan Lalulintas (Sat Lantas) Kepolisian Resor (Polres) Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara) menilang sejumlah kendaraan yang muatannya melebihi kapasitas muatan ,Over Dimension Overload (ODOL), pada Senin (08/01/2024). Sejumlah kendaraan ditilang Sat Lantas Polres Nunukan tersebut saat melintas jalan protokol. Kepala Unіt (Kanit) Lantas Polres Nunukan, Ipda Larwanda Agung Maulana …
Read More »Akmal Malik : Jangan Sampai Punya Aset Bagus tapi Tidak Bermanfaat
SAMARINDA – PENJABAT (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik melakukan peninjauan ke Stadion Utama Palaran, Samarinda, Rabu (10/01/2024). Dia menjelaskan, kunjungannya tersebut merupakan tindak lanjut dari pertemuannya dengan manajemen Borneo FC yang akan menjadikan stadion utama ini sebagai tempat kesebelasan asal Kota Samarinda ini menjamu lawan-lawannya di Liga 1. …
Read More »Bawaslu Kaltim Temukan Dugaan Pelanggaran Pemilu
SAMARINDA – BADAN Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) telah mengawasi lebih dari 2.248 kegiatan kampanye peserta pemilu 2024 selama sebulan terakhir. Komisioner Bawaslu Kaltim Daini Rahmat menyebut hingga pekan ke 6 masa kampanye telah berlangsung sebanyak 705 kegiatan kampanye tatap muka, pertemuan terbatas serta kampanye dalam bentuk lain …
Read More »Dekranasda Sumut Gelar Pelatihan Digitalisasi Promosi Guna Tingkatkan Pemasaran
SUMATERA UTARA – Penjabat Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Sumatera Utara (Prov. Sumut) Dessy Hassanudin, menilai pemasaran yang dilakukan para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Sumut masih lemah, sehingga diperlukan pelatihan digitalisasi promosi. “Banyak masukan yang kita dapat hari ini. Harus ada peningkatan, bukan hanya …
Read More »Samarinda Bergerak Menjadi Kota Pintar
SAMARINDA – WALI KOTA Samarinda Andi Harun mengatakan pentingnya setiap kota yang akan menjadi penyangga Ibu Kota Nusantara (IKN) untuk bertransformasi menjadi smart city (kota pintar), termasuk Samarinda. Dia juga menjelaskan bahwa saat ini Samarinda telah bergerak menjadi kota pintar. Hal ini disampaikannya di depan Civitas Academika Universitas Muhammadiyah Kalimantan …
Read More »TKN Kecewa, Prabowo Dituding Tak Peduli Kesejahteraan Prajurit TNI
JAKARTA – CALON presiden nomor urut satu, Anies Baswedan menyinggung soal lahan milik Prabowo Subianto saat Debat Pilpres 2024 di Istora Senayan, Minggu (07/01/2024) malam. Hal itu kemudian memantik kekecewaan dari pihak Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran. Pernyataan yang disampaikan Anies Baswedan tentang harta Prabowo Subianto dan juga bagaimana sikapnya …
Read More »Kinerja Pelaksanaan Pembangunan Kaltim Cukup Baik
SAMARINDA – KEPALA Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Yusliando menuturkan kinerja pelaksanaan pembangunan daerah sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2018 – 2023 berjalan cukup baik. Bahkan beberapa indikator kinerja melampaui target. Hal itu disampaikannya menjawab pertanyaan awak media di Kantor Bappeda Jalan …
Read More »Momentum HUT Menjadi Wasilah dan Ajang Kontemplasi
SAMARINDA – PERINGATAN Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) ke-67 dirayakan dengan upacara yang digelar di Stadion Gelora Kadrie Oening Jalan Wahid Hasjim 1 Sempaja Samarinda, Selasa 9 Januari 2024. Bertindak sebagai pemimpin upacara Penjabat (Pj) Gunernur Kaltim Akmal Malik dalam amanatnya mengatakan momentum hari ulang tahun menjadi …
Read More »Dukung Terwujudnya Dapur Sehat, PT Persero Hibahkan Dana ke Bunga Palm
PURBALINGGA – PT Pertamina (Persero) memberikan dana hibah kepada Curriculum Vitae (CV) Bunga Palm selaku produsen gula semut di Purbalingga Jawa Tengah (Jateng) guna meningkatkan kualitas produksinya. Alat yang dihibahkan Pertamina ini diharapkan bisa mendukung terwujudnya dapur sehat bagi ratusan penderes nira kelapa di bawah naungan CV Bunga Palm sehingga …
Read More »Kaltim Menunjukan Pertumbuhan Ekonomi Menggembirakan
SAMARINDA – PENJABAT (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik mengatakan pertumbuhan ekonomi sampai triwulan III 2023 sangat menggembirakan. “Alhamdulillah di awal tahun 2024 ini di tengah gejolak geopolitik (sistem politik dalam suatu kawasan geografis red) dunia yang sedang tidak baik baik saja, Kalimantan Timur menunjukan pertumbuhan ekonomi yang sangat …
Read More »