JAKARTA – Khofifah Indar Parawansa ditunjuk jadi juru kampanye nasional pasangan Prabowo-Gibran. Ia menyatakan siap mendukung penuh pasangan nomor urut 02, untuk melaju di Pemilihan Presiden (pilpres) 2024 ini. Resmi jadi tim sukses calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres), Khofifah resmi dinonaktifkan dari jabatan ketua Muslimat Nahdatul Ulama …
Read More »