Kutai Kartanegara

Sambut HUT RI ke-79, Kota Bangun Gelar Pawai Pembangunan

KOTA BANGUN – MERIAHKAN Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia (RI), Pemerintah Kecamatan Kota Bangun menggelar Pawai Pembangunan dan Karnaval, yang dipusatkan di Lapangan SMA Negeri 1 Kecamatan Kota Bangun, Senin, (19/08/2024). Dari Lapangan SMA Negeri 1 Kota Bangun, para peserta pawai kemudian beriringan menyusuri sejumlah ruas jalan …

Read More »

Safari Subuh di Perseroda TP, Bupati Ingatkan Konsisten dan Istiqomah

TENGGARONG – DALAM rangka Safari Subuh, Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah melakukan kunjungan ke Kantor Perusahaan Perseroan Daerah (Perseroda) Tunggang Parangan, di Tenggarong, Senin (19/08/2024). Setelah melaksanakan safari subuh, Edi Damansyah didampingi Sekda Kukar Sunggono bersamaa jajaran Perseroda Tunggang Parangan (TP) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) di Ruang …

Read More »

Bupati Serahkan Beasiswa Kukar Idaman kepada Mahasiswa Tel-U dan PTIQ

TENGGARONG – BUPATI Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah menyerahkan secara simbolis Beasiswa Tematik Kukar Idaman, kepada mahasiswa Kukar yang menempuh pendidikan di Telkom University (Tel-U) Bandung dan Perguruan Tinggi Ilmu Al Qur’an (PTIQ) Jakarta, Penyerahan beasiswa tersebut berlangsung di Lapangan Upacara Kantor Bupati Kukar, Tenggarong, pada Minggu malam (18/08/2024). Edi Damansyah …

Read More »

Rizky Febian Semarakan Peringatan HUT RI di Kukar

TENGGARONG – PERAYAAN Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) berlangsung meriah dengan berbagai kegiatan yang melibatkan masyarakat. Acara syukuran yang digelar di lapangan upacara Kantor Bupati Kukar Minggu (18/8/2024) malam, menjadi puncak kegiatan menyambut HUT RI tersebut. Menjadi spesial, karena masyarakat Kukar, khususnya …

Read More »

Rizky Febian Goyang Panggung Pesta Rakyat Kukar

TENGGARONG – KEMERIAHAN Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-79 tahun 2024 di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) terus berlanjut. Setelah di pagi harinya diadakan Pawai Pembangunan dan Kirab Budaya yang diikuti berbagai elemen masyarakat di Kukar, maka pada malam harinya menjadi puncak kegiatan dengan gelaran acara Syukuran …

Read More »

Penuhi Syarat Dukungan Minimal, Bapaslon AYL-AZ Tatap Pilkada Kukar

TENGGARONG – KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil verifikasi faktual (verfak) kedua, sekaligus rekapitulasi hasil akhir dari rangkaian kegiatan verfak tahap pertama dan kedua. Bertempat di Hotel Grand Elty Singgasana Tenggarong, Minggu (18/08/2024). Kegiatan tersebut turut dihadiri Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Kukar, bakal …

Read More »

Di Pawai Pembangunan, Perumda Tirta Mahakam Tampilkan Visi Misi dan Program Kerja

TENGGARONG – DIBALUT kaos biru laut dan celana hitam, karyawan dan staf Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tirta Mahakam Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) tampak semangat berbaris menyusuri sejumlah ruas jalan di Kota Tenggarong, Kukar. Dipimpin tiga orang staf yang masing-masing mengusung Bendera Merah Putih, poster Perumda Tirta Mahakam dan Bendera Kebesaran …

Read More »

Pawai Pembangunan Meriahkan HUT Kemerdekaan di Kukar

TENGGARONG – MERAYAKAN semangat kemerdekaan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar Pawai Pembangunan dan Budaya dalam rangka meramaikan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang ke-79. Dengan mengusung tema “Kukar Idaman Untuk Nusantara Baru Indonesia Maju”, pawai yang digelar pada Minggu (18/8/2024) itu, diikuti oleh berbagai elemen …

Read More »

Perumda Tirta Mahakam Semarakkan Pawai Pembangunan dan Budaya

TENGGARONG – PERUSAHAAN Umum Daerah (Perumda) Tirta Mahakam Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) ikut menyemarakkan Pawai Pembangunan dan Budaya dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-79, di Tenggarong, Minggu (18/08/2024). Pawai Pembangunan dan Budaya yang diikuti berbagai elemen masyarakat di Kukar, mulai dari organisasi perangkat daerah …

Read More »

Pimpin Upacara HUT RI ke-79, Menkumham Minta Jajarannya Berperan Jaga Hukum dan HAM

JAKARTA – MENTERI Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna H Laoly menjadi Pemimpin Upacara pada Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke-79 di Lapangan Upacara Kemenkumham RI, Sabtu, (17/08/2024). Berdasarkan Rilis Humas Kemenkumham, melalui Humas Lapas Tenggarong, Menkumham Yasonna H Laoly dalam dalam amanatnya menyampaikan, Kemenkumham memiliki tanggung …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com