KUTAI TIMUR – Minimnya curah hujan yang terjadi di Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur (Kaltim) berdampak luas. Termasuk pada hasil panen petani di beberapa sentra tani di daerah itu. Data yang dihimpun Dinas Pertanian dan Peternakan Kutim menyatakan dari 2.036 hektare lahan persawahan yang tersebar di beberapa kecamatan di …
Read More »Hutan Adat Wahea Perlu Mendapatkan Pengakuan Negara
KUTAI TIMUR – Setelah dikukuhkan secara adat, masyarakat Wehea bertekad “Keltah Keldung Laas Wehea” atau hutan adat mereka mendapat pengakuan dari negara dan mendapatkan status minimal hutan lindung. “Kami akan terus perjuangkan sehingga kawasan tersebut benar-benar terlindungi secara hukum negara, hukum adat, dan secara fisik oleh aparat dan kami sendiri,” …
Read More »Demokrat-PKS Berkoalisi Usung Ardiansyah-Alfian
KUTAI TIMUR – Koalisi sejumlah partai penguasa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur (Kutim) mulai bermunculan. Di antaranya adalah Partai Demokrat dengan Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Kedua partai ini akhirnya bersepakat mengusung dua kader terbaiknya untuk dipasangkan menjadi Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Kutim pada Pemilihan Kepala Daerah …
Read More »Norbaiti Isran Siap Bertarung di Pilkada
KUTAI TIMUR – Dua putusan fenomenal Mahkamah Konstitusi terkait penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang Desember 2015 ini, banyak daerah melaksanakannya secara serentak, ditanggapi positif Norbaiti Isran, istri mantan Bupati Kutai Timur (Kutim), Isran Noor. Putusan pertama, kesempatan ‘orang dekat’ kepala daerah sebelumnya, diberikan peluang untuk turut maju bertarung di …
Read More »Ratusan Produk Tak Layak Konsumsi Ditemukan di Sangatta
KUTAI TIMUR – Mencari keuntungan tentu boleh-boleh saja, asal jangan merugikan. Menjelang lebaran seperti sekarang, animo beli masyarakat meningkat, tapi jangan dimanfaatkan untuk hal-hal berbahaya. Misalnya, menjual dagangan tak layak konsumsi, yang kadaluarsa. Di Sangatta, ibu kota Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur (Kaltim), ditemukan ratusan produk makanan yang tak …
Read More »Mahyunadi: Kita Ini Tertatih-Tatih
KUTAI TIMUR – Minimnya anggaran pembangunan yang dimiliki Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Timur (Kutim) dinilai Ketua DPRD Kutim, Mahyunadi berdampak pada upaya percepatan dan pemerataan pembangunan semua bidang, mulai dari sarana dan prasarana pendidikan, kesehatan hingga infrastruktur. Dari hasil hitung-hitungan kebutuhan anggaran pembangunan pada musyawarah rencana pembangunan (Musrembang) setiap tahunnya, …
Read More »Hukuman Ini Bakal Diganjar Si Dosen Cabul
KUTAI TIMUR – Setelah mengakui perbuatannya mencabuli Bunga (13) yang merupakan bekas anak kliennya di hadapan polisi, dosen salah satu universitas terkemuka di Bontang bernama Andi Sakariyah (55) akhirnya dijebloskan ke penjara. Pria yang juga seorang pengacara itu terancam pasal berlapis. Kapolres Kutim AKBP Anang Triwiandoko, melalui Kasat Reskrim AKP …
Read More »Berdalih Obat Diabetes, Pria ini Cabuli Anak Kandungnya
KUTAI TIMUR – Ada-ada saja dalih pelaku bejat yang nekat melakukan pencabulan anak di bawah umur ini. Disebut untuk mengobati penyakit diabetes yang dideritanya, ia mencabuli dua anak kembarnya dan teman anaknya yang terhitung masih pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP). Kasus pencabulan terjadi di Kecamatan Teluk Pandan, Kutai Timur (Kutim), …
Read More »Tahun 2019, Seluruh Puskesmas di Kutim Sudah Terakreditasi
KUTAI TIMUR – Pada tahun 2019 mendatang, Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Kabupaten Kutai Timur (Kutim), Kalimantan Timur (Kaltim) sudah bakal terakreditasi semua. Akreditasi tersebut menyusul terbitnya Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) nomor 75 tahun 2014 yang mengharuskan semua puskesmas punya standar minimal dan dilegalisasi melalui akreditasi. Hal tersebut diungkapkan Kepala …
Read More »Polres Kutim Bidik Bangunan Sekolah Mangkrak
KUTAI TIMUR – Penyidik Kepolisian Resor (Polres) Kutai Timur (Kutim) memandang ada yang janggal atas mangkraknya sebuah bangunan sekolah yang terletak di Jalan H Masdar (eks Jalan Sepakat), Sangatta Utara, Sangatta, Kutim, Kalimantan Timur (Kaltim). Sebab, gedung yang dibangun tahun 2008 itu berdiri di atas lahan warga yang sampai sekarang …
Read More »