SAMARINDA – Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kaltim, Puguh Harjanto, mengungkapkan bahwa Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) hingga kini belum memiliki Panitia Pengakuan dan Perlindungan Masyarakat Hukum Adat (MHA). “Dari tujuh kabupaten dan tiga kota di Kaltim, hanya Kabupaten PPU yang belum memiliki panitia tersebut,” ujar Puguh …
Read More »M Andriansyah Apresiasi Pembangunan Infrastruktur dan Penanggulangan Banjir
SAMARINDA – Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Samarinda, Muhammad Andriansyah, memberikan penghargaan atas kemajuan pesat dalam pembangunan infrastruktur di Kota Samarinda. Pernyataan tersebut disampaikan oleh A’an—sapaan akrabnya—kepada wartawan setelah mengikuti Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kota Samarinda yang memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Samarinda ke-357 dan Pemerintah …
Read More »Rapat Paripurna DPRD Samarinda Dalam Rangka Hari Jadi Dan HUT Pemkot Samarinda
SAMARINDA – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda menggelar rapat Paripurna untuk memperingati Hari Jadi ke-357 Kota Samarinda dan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-65 Pemerintah Kota (Pemkot) pada Rabu (22/01/2025). Dalam kesempatan tersebut, Ketua DPRD Samarinda, Helmi Abdullah, menegaskan dukungannya secara penuh terhadap program-program pembangunan yang dilaksanakan oleh Pemkot …
Read More »Legislator Samarinda: Andi Harun-Rusmadi Berhasil Meningkatkan Kemajuan Kota
SAMARINDA – Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Samarinda, Abdul Rohim, memberikan penghargaan atas perkembangan pesat dalam pembangunan infrastruktur yang telah dilaksanakan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda pada tahun 2024, di bawah kepemimpinan Wali Kota Andi Harun dan Wakil Wali Kota Rusmadi Wongso. Dalam rapat Paripurna DPRD …
Read More »Jasno Dorong Pemkot Samarinda Tuntaskan Revitalisasi Pasar Pagi
SAMARINDA – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Samarinda yang ke-357 serta HUT Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda yang ke-65, anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Samarinda, Jasno, menyampaikan harapannya agar proyek revitalisasi Pasar Pagi Samarinda dapat segera diselesaikan. Harapan tersebut disampaikan oleh politisi dari Partai Amanah …
Read More »Sekda Kaltim: Maratua Run 2025 Ajang Peningkatan Ekonomi bagi Masyarakat
SAMARINDA – Sekretaris Daerah (Sekda) Kaltim, Sri Wahyuni, berharap agar masyarakat Kabupaten Berau, khususnya Maratua, dapat memanfaatkan ajang Maratua Run 2025 sebagai kesempatan untuk berpartisipasi dan memperoleh manfaat ekonomi. “Kami berharap event Maratua Run 2025 ini bisa menjadi peluang bagi masyarakat setempat untuk ikut serta dan merasakan manfaat ekonomi yang …
Read More »HUT Samarinda ke-357 dan Pemkot ke-65, Ini Harapan Ahmad Vananzda
SAMARINDA – Puncak peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Samarinda ke-357 dan Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda yang ke-65 tahun ditandai dengan pelaksanaan upacara yang dipimpin langsung oleh Wali Kota Samarinda di lapangan terbuka. Upacara yang berlangsung di Halaman Parkir Gelanggang Olahraga (GOR) Segiri Samarinda, Jalan Kesuma Bangsa, pada Selasa (21/01/2025) …
Read More »Andi Harun Pimpin Upacara Hari Jadi Samarinda dan HUT Pemkot ke-357
SAMARINDA – Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Samarinda ke-357 dan sekaligus Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda ke-65 tahun, ditandai dengan digelarnya upacara di lapangan terbuka yang dipimpin langsung Wali Kota Samarinda Andi Harun. Perayaan bersejarah ini menjadi momen refleksi atas perjalanan panjang kota yang terus berkembang menjadi pusat ekonomi dan …
Read More »Sekda PPU Hadiri Rakornas PHD Dalam Rangka Pembinaan Pembentukan dan Optimalisasi Implementasi Produk Hukum Daerah
SAMARINDA – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Tohar, hadir dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Produk Hukum Daerah (PHD) yang diselenggarakan di Pendopo Odah Etam, Kantor Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) pada Senin (20/01/2025). Acara ini juga dihadiri oleh perwakilan pemimpin daerah dari berbagai provinsi, termasuk Sumatera, Jawa, Bali, …
Read More »Perkuat Sinergi, Ditjen Otda Kemendagri Gelar Rakornas di Samarinda
SAMARINDA – Direktorat Jenderal (Ditjen) Otonomi Daerah (Otda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) mengenai produk hukum daerah serta penandatanganan komitmen bersama dengan Pemerintah Daerah dalam rangka pembinaan, pembentukan, pelaksanaan, dan optimalisasi produk hukum daerah. Acara penandatanganan tersebut berlangsung pada Senin (20/01/2025) di Pendopo Odah Etam, kompleks …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan