Pontianak

Rekening 54 Nasabah Bank Kalbar Dibobol

PONTIANAK – Wah, menyimpan uang di bank sepertinya memang tak sepenuhnya aman. Uang yang disimpan nasabah, bisa saja dibobol. Seperti yang terjadi di Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar). Rekening milik 54 nasabah Bank Kalbar dibobol dan mengakibatkan kerugian sebesar Rp 1,6 miliar. Untungnya, pihak bank bertanggungjawab, rekening milik nasabah dipulihkan. Terkuaknya …

Read More »

Mahasiswa IPDN Dapat Penghargaan Dari Kodam XII

PONTIANAK – Perwakilan mahasiswa dari Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) yang menjadi peserta kegiatan donor darah dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-70 mendapatkan penghargaan dari Komando Daerah Militer (Kodam) XII/Tanjung Pura. Penyerahan penghargaan tersebut dilakukan Panglima Kodam XII/Tanjungpura  Mayjen TNI Toto R. Soedjiman yang diwakili Kepala Penerangan …

Read More »

Berkah Karnaval Khatulistiwa

PONTIANAK – Acara bertajuk Karnaval Khatulistiwa yang digelar Sabtu (22/08/2015) lalu memberikan banyak berkah bagi daerah, khususnya di Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar). Acara itu sendiri dihadiri sejumlah pejabat tinggi negara, termasuk Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) yang didaulat meresmikan acara. Di antara berkah yang dirasakan masyarakat Kalbar adalah dibagikannya …

Read More »

15 Kapal Pencuri Ikan Bakal Ditenggelamkan

PONTIANAK – Tim jaksa dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Barat (Kalbar) di Pontianak, Kalbar, Selasa (18/8) pagi, menyerahkan 15 kapal pencuri ikan kepada Kementerian Kelautan dan Perikanan untuk ditenggelamkan. Penyerahan tersebut dilakukan di dermaga Pelabuhan Perikanan Pantai di Sungai Rengas, Pontianak. Tim jaksa yang dipimpin Asisten Pidana Umum Kejaksaan Tinggi …

Read More »

Banyak Warga Tak Hargai Kemerdekaan RI

PONTIANAK  –  Masih banyak warga di Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) yang ternyata belum menyadari arti kemerdekaan Republik Indonesia dan bahkan seolah tak menghargainya. Faktanya, di peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI ke-70, masih banyak warga yang tidak  memasang bendera di rumah dan kantor-kantor. Hal tersebut dinyatakan Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar), …

Read More »

Pemda Kebingungan Atasi Gelandangan

PONTIANAK – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar) tampak kebingungan mengatasi masalah gelandangan yang makin hari terus bertambah jumlahnya. Hal itu diakui Kepala Dinas Sosial Kalbar, Junaidi. Ia mengatakan, pihaknya merasa kewalahan mengatasi gelandangan dan pengemis yang ada di Kota Pontianak. “Untuk masalah gepeng ini memang menjadi polemik bagi kita …

Read More »

Sekretaris KPU Kalbar Dijadikan Plt Bupati Bengkayang

PONTIANAK – Gubernur Kalimantan Barat Cornelis siap mengisi pemerintahan Kabupaten Bengkayang yang akan mengalami kekosongan kepemimpinan mulai Senin (10/8). “Jika sampai pukul 24.00 malam ini tidak ada pengganti Bupati Bengkayang, maka saya akan mengisinya karena pemerintahan tidak boleh kosong,” kata Cornelis di Pontianak, Senin. Dia mengatakan, sebelumnya sudah menyurati Kementerian …

Read More »

Program Cetak Sawah Fiktif di Ketapang Jadi Masalah Nasional

PONTIANAK – Dugaan terjadinya program cetak sawah fiktif seluas 100 hektare di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat (Kalbar) menjadi telah menjadi isu nasional. Hal tersebut diungkapkan anggota Komisi VI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) saat melakukan kunjungan kerja ke Pontianak, Kalbar, Senin (10/8). Anggota DPR RI juga mempertanyakan kepada …

Read More »

Penggunaan Kayu Cerucuk di Pontianak Dilarang Keras

PONTIANAK – Kayu cerucuk atau kayu batangan bulat berukuran diameter kecil yang biasa digunakan untuk konstruksi bangunan dilarang keras penggunaannya di Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar). Hal tersebut disampaikan Wali Kota Pontianak Sutarmidji, Senin (10/8). Menurut, Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak melarang melarang penggunaan kayu cerucuk atau anak pohon untuk konstruksi bangunan, …

Read More »

80 Persen Pekerja Konstruksi di Pontianak Dari Jawa

PONTIANAK – Tenaga kerja konstruksi yang punya kualitas baik dinilai Wali Kota Pontianak Sutarmidji baru ada sedikit di Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar). Karena itu, sekitar 80 persen kebutuhan tukang atau pekerja di bidang konstruksi di kota itu saat ini harus didatangkan dari luar terutama dari Pulau Jawa. “Untuk memenuhi kebutuhan …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com