SAMARINDA – Taman Kanak-kanak (TK) Islamic Center (IC) Samarinda menjadi salah satu pilihan untuk anak-anak pra sekolah mendapat pendidikan terbaik sebelum ia menempuh pendidikan dasar. Sekolah yang terletak di Komplek Masjid Baitul Muttaqim Jalan Slamet Riyadi No 1, Kelurahan Teluk Lerong Ulu, Kecamatan Sungai Kunjang, Samarinda ini memadukan model …
Read More »Legislator Kalbar Kunjungi DPRD Kaltim
PARLEMENTARIA KALTIM – Legislator asal Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) bertandang ke Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) di Jalan Teuku Umar, Samarinda, Selasa (30/05/2023). Kedatangan rombongan wakil rakyat dari provinsi seribu sungai itu diterima Wakil Ketua DPRD Kaltim Muhammad Samsun. Mereka bermaksud mempelajari wewenang Badan Musyawarah (Bamus) …
Read More »Digagas Orang Tua SD Islamic Center, SMP IC Samarinda Telah Luluskan Dua Angkatan
SAMARINDA – Sekolah Menengah Pertama (SMP) Islamic Center (IC) Samarinda menjadi salah satu pilihan sekolah menengah yang ada di Kota Samarinda. Salah satu keunggulan sekolah yang terletak di Komplek Masjid Baitul Muttaqim Jalan Slamet Riyadi No 1 Kelurahan Teluk Lerong Ulu, Kecamatan Sungai Kunjang, Samarinda ini adalah model pembelajaran …
Read More »Ely Hartati Rasyid Gelar Sosper Kepemudaan di Bakungan
PARLEMENTARIA KALTIM – Negara yang kuat harus memiliki pemuda yang hebat. Menyadari betapa pentingnya peran pemuda dalam mengisi pembangunan bangsa ke depan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengeluarkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 8 Tahun 2022 tentang Kepemudaan. Keberadaan Perda yang ditetapkan …
Read More »Seno Aji Sampaikan Rasa Duka Atas Kepergian Almarhumah Hj Norbaiti
PARLEMENTARIA KALTIM – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengucapkan turut berduka atas wafatnya Hj Norbaiti binti Amlah, istri Gubernur Kaltim Isran Noor yang meninggal dunia di usia 54 tahun di Rumah Sakit Pusat Otak Nasional (RSPON) Jakarta, pada hari Rabu, 24 Mei 2023 …
Read More »Puji Bangga, Permasalahan PPDB Tidak Terulang Lagi
PERLEMENTARIA KALTIM – Wakil Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim) Hj. Puji Setyowati, SH. M.Hum mengaku bangga karena permasalahan yang kerap terjadi dalam proses seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) di Kaltim mulai berkurang. Hal ini menurut Puji, karena seluruh stakeholder terkait telah mempersiapkan …
Read More »Empat Pansus Minta Perpanjangan Masa Kerja
PARLEMENTARIA KALTIM – Ada delapan agenda yang dibahas Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) saat menggelar Rapat Paripurna ke-16 Masa Sidang Kedua Tahun 2023. Paripurna digelar di Gedung Utama Komplek Perkantoran DPRD Kaltim, Jalan Teuku Umar, Samarinda, Senin (22/05/2023). Adapun agendanya adalah penyampaian rekomendasi Panitia Khusus …
Read More »Wakil Ketua DPRD Kaltim Bangga, Kaltim Raih WTP ke-10
PERLEMENTARIA KALTIM – Prestasi membanggakan diraih Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Kali ini Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim tahun 2022 mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Kaltim. Capaian tersebut sangat membanggakan, karena selama 10 tahun berturut-turut Kaltim mendapat penilaian WTP. Wakil Ketua …
Read More »Ketua Pansus LKPJ Minta Saran dan Rekomendasi Ditindak-lanjuti
PARLEMENTARIA KALTIM – Ketua Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Tahun 2022 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) berharap Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim melaksanakan saran yang direkomendasikan oleh Pansus LKPJ. Hal itu disampaikan Ketua Pansus Ir. Sutomo Jabir, yang juga duduk sebagai anggota Komisi …
Read More »Harkitnas 2023, Sekwan Himbau Generasi Muda Tidak Lupakan Sejarah
PARLEMENTARIA KALTIM – Sekretaris Dewan (Sekwan) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Norhayati Usman menghimbau para generasi muda untuk tidak melupakan sejarah lahirnya Kebangkitan Nasional dan selalu menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari. Hal itu disampaikan Norhayati Usman usai menghadiri upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke-115 tahun …
Read More »