Samarinda

Hari Tanpa Beras segera Diterapkan

Pemkot Samarinda akan segera menentukan hari khusus untuk penetapan program, “Satu Hari Tanpa Mengkonsumsi Beras” bagi warga kota Samarinda. Rencana itu sendiri disampaikan Walikota Samarinda Syaharie Jaang saat membuka aksi ketahanan pangan yang berlangsung di halaman Gor Segiri Samarinda, Minggu (1/6/2014). “Karena ini bagian dari program nasional, maka dalam waktu …

Read More »

Presiden Baru Harus Bersikap Tegas

Aktivis di Kaltim menyuarakan gagasan kepada siapa pun sosok yang terpilih memimpin republik ini. Sang presiden baru periode 2014-2019 diminta bersikap tegas dengan meninggalkan eksploitasi tambang dan migas besar-besaran yang lebih banyak mendatangkan mudarat bagi negeri ini, termasuk di Benua Etam. Koordinator Divisi Riset dan Pendidikan Jaringan Advokasi Tambang (Jatam) …

Read More »

BPN: Konsesi Luas karena Tumpang Tindih Lahan

Meski luas izin konsesi di Kaltim mencapai 21,7 juta hektare dari luas total provinsi 19,6 juta hektare, bukan berarti kondisi riilnya demikian. Luas konsesi yang justru lebih besar dari luas provinsi disebabkan kasus tumpang tindih lahan di daerah ini yang sangat besar. Kepala Kanwil Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kaltim Made …

Read More »

Pileg 9 April Menghambat Pembangunan Kinerja DPRD Merosot

Kinerja DPRD Samarinda yang merosot pasca-Pemilu Legislatif (Pileg) 9 April dianggap menghambat pembangunan. Sebab, belum satu pun rancangan peraturan daerah (raperda) disahkan menjadi peraturan daerah (perda) oleh lembaga legislatif Kota Tepian itu. Demikian dikatakan Aktivis Kelompok Kerja (Pokja) 30 Carolus Tuah, kemarin. Kata dia, kinerja anggota DPRD Samarinda lamban dalam …

Read More »

PDAM Macet di Beberapa Daerah

Pasca-perbaikan jaringan PDAM, Rabu (28/5) lalu yang menyebabkan operasional Instalasi Pengolahan Air Minum (IPAM) Km 8 dan IPAM Damai stop, hingga sekarang belum sepenuhnya pelanggan PDAM teraliri air. Beberapa daerah yang belum mengalir di antaranya Jalan MT Haryono, dekat Pasar Buton dan kawasan Kampung Baru Ujung. Dikonfirmasi hal itu, Kepala …

Read More »

Pemerintahan Teruz Mendorong Perkembangan Properti di Kota Tepian

Usaha properti di Kota Tepian berkembang pesat. Tercatat dari tahun 2012 hingga 2014 sebanyak 78 permohonan izin lokasi perumahan masuk ke Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu (BP2TSP) Samarinda. Namun, hal tersebut tidak dibarengi upaya penanggulangan banjir secara optimal oleh pihak terkait. Wakil Wali Kota (Wawali) Samarinda Nusyirwan Ismail mengatakan, …

Read More »

Kasus Pemilu Legislatif 9 April Belum Juga Berakhir Hingga Sekarang

Sengketa Pemilu Legislatif 9 April di Sempaja Selatan sudah divonis Pengadilan Negeri (PN) Samarinda. Tiga terdakwa, yakni ketua dan anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) Sempaja Selatan dinyatakan tidak terbukti bersalah. Namun, persoalan belum juga berakhir. Sengketa yang dilaporkan Ramdhan, Sandhri, dan Subhansyah berbuntut panjang. Pasalnya, pelapor mengklaim apa yang diadukan …

Read More »

Jambret Kembali Beraksi di Kota Tepian

Kejahatan di jalan raya berupa jambret semakin marak di Kota Tepian. Seorang perempuan bernama Ratna (22) dilaporkan menjadi korban jambret, kemarin (30/5) sekitar pukul 13.00 Wita di AW Sjahranie, Samarinda Ulu. Warga Jalan Sultan Hasanudin, Samarinda Seberang itu kehilangan uang Rp 1,2 juta. Tak hanya itu, kartu anjungan tunai mandiri …

Read More »

Curanmor Kembali Tertangkap

SEORANG pria yang tinggal di Jalan Gerilya, Sungai Pinang terlibat pencurian kendaraan bermotor (curanmor). Tersangka bernama Tio (20) itu pun terpaksa mendekam di tahanan Polsekta Samarinda Ulu. Dia disangka mencuri motor Honda Vario milik Samsul (32), warga Jalan Juanda, Samarinda Ulu pada Kamis (29/5) lalu. Tio diketahui sehari-hari adalah anak …

Read More »

Maling Motor di Amuk Masa

Maling motor kini makin nekat dan berani saja. Meski ada pemilik motor, tetap saja maling berani beraksi. Seperti kasus pencurian motor Honda Vario milik Samsul Rizal (32), warga Jalan Juanda, Kelurahan Sidodadi, Kecamatan Samarinda Ulu, Kamis (29/5) sekitar pukul 13.15 Wita. Saat Rizal sedang asyik bersantai di depan rumahnya, datang …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com