SAMARINDA – Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia (RI) Perwakilan Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) kepatuhan atas pengelolaan pajak daerah dan retribusi daerah Tahun 2024 hingga triwulan ketiga Tahun 2025 kepada Pemerintah Kota Samarinda dan sejumlah instansi terkait. Penyerahan LHP tersebut dilaksanakan di Auditorium Nusantara Lantai …
Read More »Komisi I DPRD Kaltim Soroti OPD Abaikan Rekomendasi BPK
SAMARINDA – Permasalahan tindak lanjut Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) kembali menjadi sorotan dalam rapat kerja Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim). Forum yang digelar bersama Inspektorat Daerah Kaltim dan Sekretariat DPRD Kaltim di Ballroom Hotel Grand Jatra Balikpapan pada …
Read More »Pemkab Bulungan Bertekad Raih WTP
TANJUNG SELOR – Bupati Bulungan Budiman Arifin mencatat tiga tugas yang harus dilakukan Pemkab Bulungan usai menerima predikat Wajar Dengan Pengecualian (WDP) yang diperoleh Bulungan untuk ditingkatkan jadi Wajar Tanpa Pengecualian (WTP).
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan