Tag Archives: Nahdlatul Ulama

Seno Aji Tekankan Sinergi NU dan Pemda

SAMARINDA — Pengurus Cabang (PC) Nahdlatul Ulama (NU) Kota Samarinda masa khidmat 2025–2030 resmi dilantik dalam sebuah seremoni yang berlangsung khidmat di Hotel Bumi Senyiur, Samarinda, Sabtu (10/05/2025). Acara ini turut dihadiri Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Timur (Kaltim) Seno Aji, yang menyampaikan dukungan penuh terhadap kiprah NU sebagai mitra strategis …

Read More »

Unikarta Gelar Halaqoh Fiqh Peradaban Bersama Gus Aniq

KUTAI KARTANEGARA – Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta) menggelar Studium Generale Halaqoh Fiqh Peradaban dengan tema “Maslahah Ammah Dalam Persfektif Fiqh Siyasah”, berlangsung di Gedung Kampus Universitas Kutai Kartanegara (Unikarta), Jalan Gunung Kongbeng, Tenggarong, Senin (13/11/2023). Kegiatan ini menghadirkan Pengurus Lembaga Bahtsul Masail (LBM) Pengurus Besar Nahdlatul …

Read More »

5 Ribu Jamaah Hadiri Peringatan Maulid di Sebulu

KUTAI KARTANEGARA – Sebanyak 5 ribu jamaah dari penjuru Kecamatan Sebulu memenuhi Masjid Raudhatul Jannah, Sebulu Ulu, Sebulu, Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur, Minggu pagi (10/01). Kehadiran ribuan jamaah umat muslim ini tak lain untuk memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW bersama Habib Muhammad al-Jufri dan Habib Shaleh dari Surabaya. Kegiatan …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com