MELAWI – Panji mengembalikan berkas formulir pendaftaran bakal calon (Balon) Bupati Melawi periode 2024-2029, kepada Panitia Penjaringan Bakal Calon Kepala Daerah (Bacakada) 2024 di Sekretariat Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Melawi di Nanga Pinoh, kemarin, Selasa (07/05/2024). Pengembalian berkas formulir Panji didampingi timnya beserta para pendukung. Disebutnya, …
Read More »Nasib Caleg NasDem Ratu Wulla yang Mundur Masih Menunggu Keputusan KPU
JAKARTA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia (RI) belum memutuskan nasib calon legislatif (caleg) Partai Nasional Demokrat (NasDem) dari daerah pemilihan (dapil) Nusa Tenggara Timur (NTT) II Ratu Ngadu Bonu Wulla (Ratu Wulla) yang memutuskan mundur usai meraih perolehan suaranya resmi ditetapkan di tingkat nasional. “Belum kita putuskan ya, …
Read More »Survei : Partai NasDem Tak Lolos Ke Senayan
JAKARTA (beritaborneo.com)-Trust Indonesia Research and Consulting mengukur dinamika elektoral partai politik (parpol) dalam Pemilu 2024 . Tiga partai politik diprediksi tidak lolos ambang batas parlemen atau parliamentary threshold, sehingga tidak memiliki perwakilan di parlemen Senayan pada pemilu mendatang. Tiga parpol itu adalah Partai Nasdem dengan elektabilitas sebesar 3,9 persen, Partai …
Read More »Pemimpin Bengkayang Harus Loyal dan Tidak Pilih Kasih
PONTIANAK (BERITABORNEO.COM)-Suksesi kepemimpinan Kabupaten Bengkayang akan berganti tidak lama lagi, menyusul mantan Bupati Bengkayang Suryaman Gidot, S.Pd terlilit masalah hukum pasca terkena Operasi Tangkap Tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada 2019 silam di Pontianak. Kini sudah mulai bermunculan calom pemimpin yang akan datan, tak terkecuali dari kader NasDem Kabupaten …
Read More »Momentum Kongres, NasDem Kalbar Perjuangkan Pembangunan Segala Sektor
JAKARTA (beritaborneo.com)-Perhelatan Kongres ke II sekaligus memperingati Ulang Tahun Partai NasDem ke 8 berlangsung di JIEXPO Kemayorang Jakarta, tanggal 8 s/d 11 November 2019, berlangsung meriah dihadiri ribuan pendukung dan simpatisan partai besutan Surya Paloh. Menurut H. Rusliansyah D.Tolove, Ketua Bappilu DPW Partai NasDem Kalbar, ada dua hal penting yanang …
Read More »Betuah Nomor Urut 6 Dari NasDem
PONTIANAK-Siapa yang tak kenal Eddy Budiman, khususnya warga Kota Pontianak, Calon Legislatif (Caleg) partai besutan Surya Paloh ini akan bertarung dengan ratusan kompetiter di Pemilu Legislatif (Pileg) 2019 yang akan datang. Baginya untuk mengetuk hati para pemilih di Daerah Pemilihan (Dapil) Kecamatan Pontianak Selatan dan Pontianak Tenggara ini tak akan …
Read More »Nasdem Balikpapan Siap Menangkan Pilgub Kaltim
BALIKPAPAN – Dalam rangka menghadapi pilkada,Pemilihan legislatif dan pemilihan presiden ,DPD Partai Nasional Demokrasi (Nasdem) menggelar rapat koordinasi khusus (rakorsus) Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai Nasdem serta Training of Trainer (ToT) Komisi Saksi Nasdem Kota Balikpapan di Hotel Gran Tiga Mustika , Minggu (15/4). Kegiatan dihadiri Ketua DPC Nasdem Balikpapan …
Read More »Kader NasDem Dilaporkan Ke Bareskrim
Berita Borneo-Ketua Fraksi Partai Nasdem DPR Viktor Bungtilu Laiskodat dilaporkan ke Badan Reserse Kriminal Polri oleh Ketua DPP Gerindra Bidang Hubungan Industrial dan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Iwan Sumule. Musababnya: Viktor menuduh sejumlah partai politik, termasuk Gerindra, mendukung pemerintahan khilafah. Tuduhan tersebut disampaikan Viktor ketika berpidato dalam suatu acara di Kupang, …
Read More »Waduh !!!!! Politisi NasDem Samakan HTI dengan Aliran Kiri?
Berita Borneo-Saat ini Indonesia membutuhkan pemimpin kuat untuk bisa menangkal segala macam paham intoleran maupun radikal yang memecah belah bangsa. Demikian disampaikan politisi Partai Nasdem Viktor Bungtilu Laiskodat di hadapan ratusan kader di Sumba Barat, Nusa Tenggara Timur pada Rabu kemarin (26/7). “Kondisi saat ini mirip-mirip seperti tahun 1965. Dahulu …
Read More »Soal Boikot Sawit, Lobby Pemerintah Harus Libatkan Komisi IV
JAKARTA – Politisi Partai NasDem Hamdhani menyebut lobbying pemerintah dengan Parlemen Uni Eropa penting untuk diagendakan guna mengakhiri ancaman boikot produk sawit dan turunannya. Jika itu terjadi, ia meminta Kemenlu untuk melibatkan Komisi IV DPR. Boikot produk sawit, menurutnya, adalah mimpi buruk yang akan berdampak pada matinya usaha petani kecil …
Read More »