KUTAI KARTANEGARA – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), bakal terus memprioritaskan hilirisasi berbagai komoditas. Sebagai fokus utama kerja mereka di tahun 2025 mendatang. Dengan melanjutkan pembangunan berbagai infrastuktur yang akan menopang lahirnya produk olahan asli Kukar. Seperti pembangunan pabrik pengolahan rumput laut, pabrik minyak makan merah, …
Read More »