Diskominfo Kaltim

Kurangi Pengangguran, Latih dan Beri Magang SDM Kaltim

SAMARINDA – Dalam rangka menyambut Ibu Kota Negara (IKN) di Kalimantan Timur (Kaltim) Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Kaltim telah menggelar pelatihan dan program magang, guna meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM). Saat di temui, Kepala Disnakertrans Provinsi Kaltim Rozani Erawadi menjelaskan bahwa kegiatan tersebut salah satu upaya Pemerintah …

Read More »

Tangani Stunting, Pj Gubernur Dorong BKKBN Kaltim Lakukan Kolaborasi

SAMARINDA – Harus ada kolaborasi antara kementerian dan lembaga terkait, termasuk di daerah yang melibatkan instansi vertikal dan perangkat daerah, dalam menangani persoalan stunting. Untuk itu, Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik meminta jajaran Perwakilan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kaltim agar melakukan kolaborasi dengan …

Read More »

SIMTARU Sambut IKN

SAMARINDA – Dalam rangka memperingati Hari Tata Ruang Nasional (HTRN), Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) melalui Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Permukiman Rakyat (DPUPR-PERA) Kaltim telah meresmikan pembaharuan Sistem Informasi Manajemen Penataan Ruang (SIMTARU), Minggu (12/11/2023). Kegiatan ini di hadiri oleh Pejabat lingkungan Pemprov Kaltim, para mahasiswa perguruan …

Read More »

Pertama Launching Vaksin DBD di Indonesia, Pj Gubernur Puji Inovasinya

BALIKPAPAN – Silaturahmi Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59 Tahun 2023 yang diselenggarakan Dinas Kesehatan Kota Balikpapan dirangkai dengan launching Program Deteksi Dini Kanker Serviks melalui pemeriksaan urine dengan metode PCR HPV-DNA dan launching Program Vaksin DBD. Kegiatan yang dilaksanakan di Gedung Kesenian Balikpapan, Jalan Syarifuddin Yoes, Kota Balikpapan, Minggu (12/11/2023) …

Read More »

Pj Gubernur Minta Kerjasama Pengelolaan Terminal Peti Kemas Kariangau Ditinjau Ulang

BALIKPAPAN – Selain telah kadaluwarsa dan usang, kontrak kerjasama pengelolalan terminal peti kemas antara PT Pelayaran Indonesia (Pelindo) dan Perusahaan Daerah (Perusda) Melati Bhakti Satya (MBS) sudah tidak sesuai dengan Peraturan Pemerintah (PP) 54 tahun 2017 tentang Badan Usaha Milik Daerah (BUMD). Karena itu usai meninjau Pelabuhan Peti Kemas Kariangau …

Read More »

Pj Gubernur Ingatkan Perlunya Transformasi Kesehatan yang Holistik dan Berkelanjutan

BALIKPAPAN – Transformasi kesehatan merupakan satu langkah strategis dalam membangun fondasi yang kokoh bagi kemajuan bangsa. Sebuah bangsa yang sehat adalah dasar yang tangguh untuk mencapai cita-cita bersama. Demikian hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik saat launching Program Vaksin DBD dan Deteksi Dini Kanker Serviks …

Read More »

Faisal Terima Penghargaan Tokoh Peduli Penyiaran di KPID Award 2023

SAMARINDA – Kepala Dinas Komunikasi dan Informatik (Diskominfo) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Muhammad Faisal menerima penghargaan Tokoh Peduli Penyiaran dalam acara Malam Anugerah KPID Award 2023. Ia menerima apresiasi tersebut dalam kategori Penghargaan Khusus yang diberikan kepada tokoh maupun pihak-pihak yang berkontribusi dalam bidang penyiaran daerah. Penghargaan diterima langsung oleh …

Read More »

Pj Gubernur : Kehadiran IKN, Peluang Promosikan Destinasi Wisata Kaltim

JAKARTA – Sebagai wilayah yang menjadi pusat pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN), semua mata kini tertuju kepada Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim). Hal tersebut menjadi peluang bagi provinsi yang sering disebut Benua Etam ini untuk mempromosikan berbagai potensi yang dimilikinya. Termasuk mempromosikan Kaltim sebagai daerah destinasi wisata dengan beragam keunggulan pariwisata, …

Read More »

Peringati HUT ke-42, YJI Kaltim Ingatkan Kesehatan Jantung

SAMARINDA – Memasuki usia ke-42 tahun, Yayasan Jantung Indonesia (YJI) Cabang Utama Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar serangkaian acara. Seperti yang dilaksanakan di Ruang Serbaguna Lantai 6 Kantor Bankaltimtara, Jalan Jend Sudirman, Samarinda, Sabtu (11/11/2023). Ketua YJI Cabang Utama Kalimantan Timur Zainuddin Fanani, menyampaikan tema perayaan ke-42, yakni “Kenali Jantungmu, Sayangi …

Read More »

Gelar Bulan Cinta Laut, DKP Kaltim Bersihkan Sampah di Berbas Pantai

BONTANG – Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) melakukan Gerakan Bersih Pantai di Taman Mangrove kawasan Berbas Pantai, Kota Bontang, Sabtu (11/11/2023), dengan peserta 100 orang yang terdiri dari berbagai lapisan masyarakat. Kepala DKP Kaltim Irhan Hukmaidy mengatakan sejalan dengan program Kementerian Kelautan dan Perikanan RI yang …

Read More »
Social Media Auto Publish Powered By : XYZScripts.com