JAKARTA – Ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Bagas Maulana, harus puas dengan posisi runner-up di turnamen All England 2025. Pasangan Indonesia ini kalah dari ganda Korea Selatan, Kim Won-ho/Seo Seung-jae, pada final yang digelar di Utilita Arena, Birmingham, Senin (17/03/2025) dini hari WIB. Pertandingan final berlangsung dengan tempo cepat, di …
Read More »