SAMARINDA – Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim), Seno Aji, mengungkapkan bahwa terdapat lima Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang memiliki peran strategis dalam mendukung kemandirian pangan di wilayah Banua Etam. Lima OPD tersebut meliputi Dinas Pangan Tanaman Pangan dan Holtikultura (DPTPH), Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (DPKH), Dinas Kelautan dan Perikanan …
Read More »