SAMARINDA – Rapat Paripurna ke-27 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) digelar di Gedung Utama DPRD Kaltim, Jalan Teuku Umar, pada Senin (28/07/2025). Agenda utama yang dibahas dalam rapat tersebut adalah laporan Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kaltim mengenai pembahasan Rancangan peraturan Daerah (Ranperda) tentang pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran …
Read More »Pernikahan Dini Marak, DPRD Kaltim Soroti Minimnya Edukasi Remaja
SAMARINDA – Fenomena pernikahan dini di Kalimantan Timur (Kaltim) kembali menjadi sorotan, kali ini dari perspektif peran lembaga perlindungan anak dan edukasi kesehatan reproduksi yang dinilai belum menyentuh akar persoalan. Dalam rapat dengar pendapat antara Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kaltim dan Komisi Perlindungan Anak Daerah (KPAD) pada …
Read More »Damayanti Soroti Dugaan Pelecehan Seksual di Pramuka Samarinda
SAMARINDA – Kasus dugaan pelecehan seksual dalam kegiatan Pramuka yang terjadi di Kota Samarinda memantik keprihatinan dari Anggota Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Damayanti. Legislator perempuan tersebut menyayangkan insiden yang melibatkan seorang pembina Pramuka terhadap salah satu pendamping kegiatan. “Ini sangat mencoreng dunia pendidikan. …
Read More »Damayanti Dukung RSI Internasional, Tapi Ingatkan Soal Pemerataan
SAMARINDA – Rencana pembangunan Rumah Sakit Islam (RSI) dengan standar internasional di Samarinda memunculkan berbagai pandangan dari kalangan legislatif. Meski proyek tersebut dipandang sebagai upaya konkret peningkatan fasilitas kesehatan di ibu kota provinsi, sejumlah anggota DPRD Kalimantan Timur berharap agar perhatian pemerintah tidak hanya terfokus pada satu wilayah. Anggota Komisi …
Read More »Relokasi SMAN 10 Samarinda Picu Polemik, DPRD Minta Solusi Tanpa Ganggu Siswa
SAMARINDA — Polemik pemindahan Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 10 Samarinda memasuki babak baru. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mengambil langkah tegas dengan mencopot Fathur Rachim dari jabatannya sebagai kepala sekolah. Kebijakan tersebut diambil karena yang bersangkutan dianggap tidak kooperatif dalam merespons dan menindaklanjuti keputusan hukum …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan