BANJAR – Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDTT) Republik Indonesia, Yandri Susanto, menegaskan pentingnya peran Koperasi Merah Putih sebagai bagian dari upaya strategis pemerintah dalam meningkatkan perekonomian masyarakat desa. Hal tersebut disampaikan Yandri dalam peresmian Koperasi Merah Putih Desa Indrasari, Kabupaten Banjar, Provinsi Kalimantan Selatan, Rabu. “Koperasi Merah …
Read More »
Berita Borneo Terlengkap se-Kalimantan